Berita: Berita Terkini


Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, berpesan agar para jemaah calon haji Blora saling membantu dan menjaga dikarenakan untuk tahun ini  85 persen didominasi lanjut usia dan risiko tinggi.  Hal itu disampaikan Bupati Blora saat melepas 673 jemaah calon haji Kabupaten Blora, Rabu (21/6/2023) dini hari pukul 01.30 WIB.  Pemberangkatan calon haji Blora ke Embarkasi Solo dilakukan dari Pendopo Kabupaten Blora. "Kita minta kekompakan dari jemaah, untuk saling menjaga...

Read more

Kantor Bupati Blora (lingkungan Setda Blora), dilengkapi dengan Posko Kesehatan untuk menunjang kelancaran pelayanan dan kinerja para pegawai maupun karyawan Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Blora. Sekretaris Daerah Kabupaten Blora, Komang Gede Irawadi, SE, M.Si, meresmikan layanan Posko Kesehatan yang terletak di Gedung Samin Lantai I itu, Senin (19/5/2023). Peresmian ditandai dengan pemotongan pita. Tampak hadir, Asisten II dan Asisten III Sekda Blora, Staf Ahli Bupati, Kepala Dinas...

Read more

Sistem keuangan 271 Desa di Kabupaten Blora, terhitung mulai 1 Juli 2023, akan menggunakan layanan Cash Management System (CMS). Program tersebut secara resmi diluncurkan Pemerintah Kabupaten Blora bersama Bank Jateng di Pendopo Rumah Dinas Bupati Blora, Minggu (18/6/2023). Sebelumnya, Rabu (10/8/2022) lalu, penggunaan Layanan Cash Management System (CMS) Bank Jateng itu diluncurkan untuk 42 desa sebagai pilot project. Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si...

Read more

Dalam upaya untuk menciptakan pilkades yang lancar namun tetap mengedepankan aspek damai, para calon kades yang akan berkompetisi di Pilkades Serentak di Blora tahun 2023, yakni di 27 desa tersebar di 13 kecamatan, menggelar deklarasi Pilkades Damai, Minggu (18/6/2023). Deklarasi yang digelar di Pendopo Rumah Dinas Bupati Blora itu, dihadiri oleh Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, Ketua DPRD Blora, Sekretaris Daerah Komang Gede Irawadi, SE., M.Si, Perwakilan Forkopimda, OPD...

Read more

Sebanyak 20 perguruan silat yang ada di Blora ikuti Kejuaraan Seni Bela Diri Pencak Silat Kapolres Cup. Kejuaraan yang digelar dalam rangka Hari Bhayangkara ke -77 itu, dibuka oleh Wakil Bupati Blora, Tri Yuli Setyowati, ST. MM, yang hadir mewakili Bupati Blora H. Arief Rohman S.IP, M.Si, di Mako Polres Blora, Minggu (18/6/2023). Dalam kesempatan tersebut Wakil Bupati Blora mengajak kepada seluruh generasi bangsa terutama masyarakat Kabupaten Blora untuk senantiasa menjaga dan...

Read more

Bupati Blora H.Arief Rohman, S.IP. M.Si mengungkapkan, perangkat desa memiliki peran penting sebagai ujung tombak pembangunan pemerintah daerah. Untuk itu pihaknya meminta agar perangkat desa senantiasa menjaga kekompakan, dan harmonisasi di wilayah masing-masing. Hal itu diungkapkan Bupati Arief, saat menghadiri acara peringatan ulang tahun Persatuan Perangkat Daerah (PPDI) ke -17 tingkat Kabupaten Blora di Pendopo Kabupaten, Sabtu (17/6/2023). "Saya mengucapkan terima kasih kepada...

Read more

Pelaksanaan grand final Kakang Mbakyu Duta Wisata (Duwis) Kabupaten Blora 2023 di Stadium Budaya Tirtonadi Blora, Sabtu (17/6/2023) malam, tidak hanya menjadi ajang bergengsi bagi kawula muda Blora, tetapi menorehkan sejarah sekaligus mengemban tanggung jawab menjalankan tugas dan fungsinya untuk membantu pemerintah Kabupaten Blora agar sektor pembangunan kepariwisataan bisa dikenal dan memiliki citra positif di kancah nasional maupun internasional. Dari 34 finalis Kakang Mbakyu Duta...

Read more

Terminal Tipe A Cepu, Blora, mulai direvitalisasi oleh Kementerian Perhubungan RI, dengan total anggaran dari pusat sebesar Rp 32 Miliar. Setelah direvitalisasi itu diharapkan terminal akan memiliki multi fungsi. Nantinya tidak hanya sekedar berfungsi sebagai tempat untuk naik-turun penumpang saja. Melain, setelah direvitalisasi terminal tersebut diharapkan bisa memiliki fungsi-fungsi lainnya. Seperti menggeliatkan ekonomi di Cepu, dengan turut memberikan ruang bagi UMKM, serta...

Read more

Di puncak acara peringatan Hari Lingkungan Hidup Sedunia tingkat K Kabupaten Blora yang dipusatkan di SMAN 2 Blora, Jumat (16/6/2023), Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si ajak semua pihak untuk sesarengan mengurangi polusi plastik di seluruh pelosok Blora. Ajakan itu disampaikan di hadapan para siswa, guru dan tamu undangan lainnya yang hadir di acara. Dikatakan Bupati Arief, ajakan untuk sesarengan mengurangi polusi plastik di Blora tersebut, sesuai dengan tema Hari Lingkungan...

Read more

Dengan menggandeng Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta, Pemkab Blora serius akan kembangkan pertanian organik. Dalam waktu dekat sejumlah demplot di masing-masing kecamatan juga akan segera dikerjakan. Tekad pengembangan pertanian organik itu semakin bulat, pasca Bupati Blora, H. Arief Rohman Msi, mendatangi Fakultas Pertanian (Faperta) Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta, Rabu (14/6/2023). Mas Arief, demikian panggilan akrab Bupati Arief Rohman...

Read more

Berita Terbaru

Berusia 74 Tahun, RSUD dr. Soetijono Blora Punya 6 Inovasi Layanan Kesehatan
25 April 2024 Jam 17:47:00

Bertepatan dengan peringatan ulang tahunnya ke-74, Kamis (25/4/2024), RSUD dr. R. Soetijono...

Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar PGP, Bupati Blora Minta Guru Semakin Kreatif dan Inovatif
24 April 2024 Jam 00:58:00

Bupati Blora H. Arief Rohman secara resmi membuka Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar, Program...

PENGUMUMAN PENGADAAN CALON DEWAN PENGAWAS PERUMDA AIR MINUM TIRTA AMERTA KABUPATEN BLORA
23 April 2024 Jam 10:55:00

Perumda Air Minum Tirta Amerta Kabupaten Blora membuka kesempatan bagi ASN untuk mengisi...