Berita: Berita Terkini


Pemerintah Kabupaten Blora menggelar apel bersama dan tasyakuran bersama seluruh ASN, di pendapa rumah dinas Bupati, Senin (27/2/2023) pagi. Acara itu dihelat sebagai bentuk syukur dua tahun kepemimpinan Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., dan Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM. Apel bersama dipimpin Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM. Sementara itu, Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., mengikuti secara daring melalui aplikasi zoom meeting, dikarenakan masih berada di luar...

Read more

Sekretaris Jenderal Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT), Taufik Madjid, berharap Blora menjadi kabupaten percontohan program Rekognisi Pembelajaran Lampau Desa (RPL Desa) yang diluncurkan Kemendes PDTT di era Menteri Dr. (HC) Abdul Halim Iskandar. Hal itu disampaikan saat Bupati Blora, H. Arif Rohman S.IP., M.Si., audiensi ke Kantor Kemendes PDTT, Jakarta, Kamis (23/2/2023). ‘’Setelah Bojonegoro, kami berharap Blora menjadi kabupaten kedua...

Read more

Dua tahun memimpin Blora (sejak dilantik 26 Februari 2021), Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si dan Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM, berhasil membangun jalan 156 Km. Ini capaian yang luar biasa, menyusul saat dilantik kondisi kerusakan jalan yang ada di Kabupaten Blora cukup memprihatinkan. Di tahun 2023 ini, disampaikan Bupati Arief Rohman dalam Focus Group Discussion (FGD) yang digelar PWI Blora dalam rangka HPN 2023, di Pendopo Sedulur Sikep Sambongrejo. Selasa...

Read more

Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si mengungkapkan bahwa media massa merupakan partner strategis dalam rangka mensukseskan pembangunan Kabupaten Blora. Ditegaskan Bupati, adanya kritik, masukan dan saran konstruktif dari media massa dibutuhkan dan diharapkan untuk membangun Blora kedepan yang lebih baik. "Media adalah partner strategis kami, kami sadar apapun yang kita lakukan ketika tidak diinformasikan, tidak diberitakan maka kita dianggap tidak kerja, juga kita butuh kritik,...

Read more

Bupati Blora H. Arif Rohman,S.IP., M.Si menyatakan keberadaan Tempat Pengelolaan Sampah Reuse, Reduce, dan Recycle (TPS 3R) di Kelurahan Tambahrejo, Kecamatan Blora diharapkan menjadi percontohan kelurahan lainnya di wilayah setempat. Hal itu disampaikan Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.I.P., M.Si, Selasa (21/2/2023) pada peresmian gedung tempat keberadaan TPS 3R yang diberi nama “Sami Kagem” dan Bank Sampah “Arto Moro” yang selesai dibangun di akhir 2022. Peresmian ditandai dengan...

Read more

BLORA - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Blora menyalurkan bantuan modal usaha kepada sedikitnya 72 warga kurang mampu yang tinggal di beberapa kecamatan di Blora, Senin (20/2/2023). Bantuan yang diserahkan di Kantor Kecamatan Jepon dan dihadiri Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM tersebut, diharapkan dapat dipergunakan untuk mendukung kelancaran usaha mereka sehingga terlepas dari kemiskinan. Menurut Ketua Baznas Blora, H Sutaat,S.Pd, besaran bantuan untuk...

Read more

Kepala Pusat Kebijakan Lalu Lintas, Angkutan dan Transportasi Perkotaan Kemenhub RI, Eddy Gunawan dan jajaran kunjungi Blora untuk survei dalam rangka optimalisasi Bandara Ngloram, Cepu. Rombongan dari Jakarta itu melakukan audiensi dengan Pemkab Blora, di ruang pertemuan Setda, Kamis (16/2/2023). Dikemukakan Eddy Gunawan, audiensi tersebut dilakukan untuk optimalisasi Bandara Ngloram terkait potensi wisata, komoditas unggulan di wilayah Blora, rencana pengembangan, serta aksesibilitas...

Read more

Blora terus melakukan lobi-lobi ke pusat untuk membangun kawasan dalam rangka optimalisasi Bandara Ngloram di Cepu. Seperti saat Kepala Pusat Kebijakan Lalu Lintas, Angkutan dan Transportasi Perkotaan Kemenhub RI, Eddy Gunawan, melakukan audiensi dengan Pemkab Blora, Kamis (16/2/2023). Di acara yang berlangsung di ruang pertemuan Setda Blora itu, mewakili Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP. M.Si, Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM, minta dukungan ke Kepala Pusat Kebijakan Lalu...

Read more

Direktorat Jenderal Perhutanan Sosial dan Kemitraan Lingkungan (PSKL) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Dr.Ir. Bambang Supriyanto, M.Sc melakukan sosialisasi kawasan hutan dengan pengelolaan khusus (KHDPK) di Kabupaten Blora, Rabu (15/2/2023),di Pendopo Bupati Blora. Drjen PSKL tersebut mengungkapkan, bahwa Kabupaten Blora dipilih untuk menjadi salah satu daerah yang akan dijadikan percontohan untuk program reforma agraria dari Kementerian LHK. “Jadi ada ratas 3 minggu...

Read more

 Kepala Pusat Kebijakan Lalu Lintas, Angkutan dan Transportasi Perkotaan Kemenhub R,I Eddy Gunawan, ATF, M.Eng.Sc beserta sejumlah jajarannya, melakukan kunjungan ke Kabupaten Blora dalam rangka evaluasi, mengumpulkan data dan informasi yang akan digunakan dalam rangka optimalisasi Bandara Ngloram, Cepu, Kabupaten Blora. Kedatangan Eddy Gunawan dan rombongan diterima oleh Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si di rumah dinasnya pada Rabu (15/2/2023). Dihadapan tim dari Kemenhub,...

Read more

Berita Terbaru

Dinas Pendidikan Kabupaten Grobogan Studi Tiru Penanganan ATS di Blora
19 April 2024 Jam 16:58:00

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Blora Sunaryo, S.Pd.,M.Si, menjelaskan Sistem Informasi...

Hasil Seleksi Administrasi Calon Direksi PT. Blora Patra Energi (Perseroda) Periode 2024 - 2026
18 April 2024 Jam 17:41:00

Pengumuman  Hasil Seleksi Administrasi Calon Direksi PT. Blora Patra Energi (Perseroda)...

Hasil Seleksi Administrasi Calon Dewan Pengawas Perumda Blora Wira Usaha Masa Jabatan 2024 - 2028
18 April 2024 Jam 17:09:00

Pengumuman  Hasil Seleksi Administrasi Calon Dewan Pengawas Perumda Blora Wira Usaha Masa...