Transparansi Pengelolaan: SAKIP KABUPATEN BLORA

SAKIP KABUPATEN BLORA


SAKIP adalah Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintahan, dimana sistem ini merupakan integrasi dari sistem perencanaan, sistem penganggaran dan sistem pelaporan kinerja, yang selaras dengan pelaksanaan sistem akuntabilitas keuangan. Dalam hal ini, setiap organisasi diwajibkan mencatat dan melaporkan setiap penggunaan keuangan negara serta kesesuaiannya dengan ketentuan yang berlaku. Laporan SAKIP terdiri atas dokumen perencanaan, pengukuran, pelaporan, evaluasi dan capaian Berikut Dokumen Sistem Akuntabilitas Kinerja Kabupaten Blora.


# Nama file Tanggal Update Ekstensi
1 200302074351SAKIP_TAHUN_2018.zip 02 Maret 2020 Jam 07:43:51 zip Download 12859KB
2 200302074351SAKIP_TAHUN_2019.zip 02 Maret 2020 Jam 07:43:51 zip Download 16841KB
3 200424070927SAKIP_TAHUN_2020.zip 24 April 2020 Jam 07:09:27 zip Download 27195KB
4 210810112635SAKIP_TAHUN_2021.zip 10 Agustus 2021 Jam 11:26:35 zip Download 23701KB
5 220330192141SAKIP_TAHUN_2022.zip 30 Maret 2022 Jam 19:21:42 zip Download 32149KB
6 230331103501SAKIP_TAHUN_2023.zip 31 Maret 2023 Jam 10:35:01 zip Download 12930KB

Layanan

Berita Terbaru

Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar PGP, Bupati Blora Minta Guru Semakin Kreatif dan Inovatif
24 April 2024 Jam 00:58:00

Bupati Blora H. Arief Rohman secara resmi membuka Lokakarya 7 Panen Hasil Belajar, Program...

PENGUMUMAN PENGADAAN CALON DEWAN PENGAWAS PERUMDA AIR MINUM TIRTA AMERTA KABUPATEN BLORA
23 April 2024 Jam 10:55:00

Perumda Air Minum Tirta Amerta Kabupaten Blora membuka kesempatan bagi ASN untuk mengisi...

Kolaborasi, BBWS Bengawan Solo dan DPUPR Blora Atasi Longsoran Sungai di Desa Panolan, Gadon dan Kelurahan Ngelo
22 April 2024 Jam 18:35:00

Jajaran Bidang Operasi dan Pemeliharaan (OP) Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Bengawan Solo...