Berita


Dinas Kesehatan (Dinkes) Blora dan Balai Besar Pengawas Obat dan Makanan (BBPOM) Semarang menemukan makanan mengandung bahan kimia berbahaya yang dijual bebas di Pasar Jepon Blora. Hal itu diketahui setelah dilakukan uji sampel makanan, Senin (3/5/2021). Sebelum melakukan uji sampel makanan, sejumlah petugas dari Dinkes maupun BBPOM menyisir ke sejumlah kios dan los yang menjual makanan. Mereka memilah satu per satu makanan yang tampilan warnanya mencolok. Kemudian dilakukan pemeriksaan...

Read more

Blora- Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si didampingi Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM pada Senin siang (3/5/2021) kemarin, menjajaki kerjasama dengan PT Amari Teguh Wisesa untuk budidaya tanaman Sorgum di Kabupaten Blora, di Ruang Rapat Bupati. Agenda diawali dengan pemaparan dari Direktur Operasional PT Amari Teguh Wisesa, Nanang Basuki. Dirinya menjelaskan bahwa Sorgum adalah tanaman serbaguna yang dapat digunakan untuk sumber pangan, pakan ternak, dan bahan baku...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19, Selasa 4 Mei 2021 diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Disamping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Semua masyarakat di Blora supaya tetap...

Read more

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Blora melaksanakan Bhakti Sosial (Baksos) dalam rangka menyambut Idulfitri 1442 Hijriah. Acara dipimpin langsung oleh Ketua DWP Kabupaten Blora Ratnasari Irawadi di depan Sekretariat DWP setempat dengan menerapkan protokol kesehatan, Selasa (4/5/2021). Dalam baksos tersebut diserahkan bingkisan lebaran kepada sejumlah petugas kebersihan, petugas teknis dan Sat Pol PP Blora. Selain itu juga diserahkan kembali infaq sedekah yang telah dikoordinir...

Read more

Blora - Mewakili Bupati H. Arief Rohman, SIP, M.Si., Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM., mengajak BRI Cabang Blora dan Cabang Cepu untuk duduk bersama dengan jajaran Pemerintah Kabupaten Blora dalam rangka berkoordinasi terkait Pelaksanaan Bantuan Sosial (Bansos) Sembako di Kabupaten Blora, Senin (3/5/2021) bertempat di Ruang Rapat Bupati. Rapat koordinasi (rakor) tersebut sekaligus sebagai upaya untuk menjalin sinergi dan berkomunikasi kaitannya dengan data dan kendala-kendala...

Read more

Blora -Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si berkeinginan untuk menggunakan energi surya yang ramah lingkungan melalui Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Blora. Hal tersebut diungkapkan Bupati saat memimpin rapat dengan jajaran PT Watala, yang bergerak di bidang Panel Surya, Senin (3/5/2021) di Ruang Rapat Bupati Blora. Sebelum menerapkan PLTS secara luas kedepannya, Bupati berharap agar dapat diterapkan terlebih dahulu di Mal Pelayanan Publik...

Read more

Blora -Kodam IV/Diponegoro bersama Polda Jateng menggelar kegiatan bakti sosial pembagian takjil dan masker secara serentak di wilayah Jawa Tengah dan DIY selama 5 hari di bulan Ramadan 1442 Hijriah. Kegiatan itu dilaksanakan sebagai wujud sinergitas TNI-Polri, kepada masyarakat yang terdampak Covid-19. Pada hari pertama, Senin (3/5/2021) sore,  Kodim 0721/Blora bersama Polres Blora melaksanakan pembagian 777 takjil dan 4000 masker secara serentak dengan sasaran tukang becak,...

Read more

Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM., memimpin rapat koordinasi pembahasan kerjasama penerbangan dengan Maskapai Wings Air di Ruang Pertemuan Bappeda Lt.2,  Senin  (3/5/2021) pagi. Hal tersebut sebagai tindak lanjut jawaban atas surat Bupati yang dilayangkan kepada perusahan jasa penerbangan yang akan beroperasi dari/ke Bandar Udara Ngloram. Dengan demikian Pemkab Blora terus mengupayakan agar penerbangan komersil di Bandara...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19, Senin 3 Mei 2021 diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Disamping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Semua masyarakat di Blora supaya tetap...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19, Minggu, 2 Mei 2021 diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Disamping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Semua masyarakat di Blora supaya tetap...

Read more

Berita Terbaru

Hasil Seleksi Administrasi Calon Direksi PT. Blora Patra Energi (Perseroda) Periode 2024 - 2026
18 April 2024 Jam 17:41:00

Pengumuman  Hasil Seleksi Administrasi Calon Direksi PT. Blora Patra Energi (Perseroda)...

Hasil Seleksi Administrasi Calon Dewan Pengawas Perumda Blora Wira Usaha Masa Jabatan 2024 - 2028
18 April 2024 Jam 17:09:00

Pengumuman  Hasil Seleksi Administrasi Calon Dewan Pengawas Perumda Blora Wira Usaha Masa...

Hasil Seleksi Administrasi Calon Direksi Perumda Blora Wira Usaha Periode 2021 - 2026
18 April 2024 Jam 17:06:00

Pengumuman  Hasil Seleksi Administrasi Calon Direksi Perumda Blora Wira Usaha Periode 2021...