Seputar Blora

Monitor Data COVID-19 dan Cakupan Vaksinasi, Sabtu 10 Juni 2023


Pemerintah Kabupaten Blora terus menyampaikan hasil monitoring data Covid-19 di tahun 2023 dan cakupan Vaksinasi.

Hal itu sebagai filter agar warga masyarakat tidak lengah dan terus mematuhi protokol kesehatan supaya tidak terjadi lonjakan kasus atau terpapar varian baru.

Kendati demikian, zonasi penyebaran COVID-19 di 16 Kecamatan di wilayah Kabupaten Blora sudah tergolong aman dan ringan. (Tim Dinkominfo Blora).

    Berita Terbaru

    Pencanangan Kesatuan Gerak PKK Bangga Kencana Kesehatan Kabupaten Blora
    16 Desember 2024 Jam 18:36:00

    Bupati Blora Dr. H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., bersama Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Blora...

    Master of Ceremony Profesional Sangat Dibutuhkan di Blora
    16 Desember 2024 Jam 11:14:00

    Master of Ceremony (MC) Syukron Makmun, menjelaskan keberadaan pembawa acara dan MC profesional...

    Malam Resepsi Hari Jadi ke-275 Kabupaten Blora Jadi Ajang Silaturahmi dan Reuni Mantan Pejabat Blora
    16 Desember 2024 Jam 11:13:00

    Malam resepsi Hari Jadi ke-275 Kabupaten Blora yang digelar Jumat 13 Desember 2024 di lapangan...