Berita


Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM mengikuti rapat koordinasi (rakor) penanganan Covid-19 di Jawa Tengah secara virtual di Ruang Pertemuan lantai II Setda Blora, pada Senin (14/02/2022). Rapat dipimpin oleh Gubernur Jawa Tengah H. Ganjar Pranowo, SH, M.IP dari Ruang Rapat Kantor Gubernur Jawa Tengah dan diikuti oleh Bupati/Walikota seluruh Jawa Tengah secara virtual. Dalam kesempatan tersebut Gubernur menekankan beberapa hal terkait naiknya kasus Covid-19 yang ada di provinsi Jawa...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...

Read more

Menteri Koordinator Maritim dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Panjaitan meminta kepada daerah untuk mempercepat vaksinasi. Selain itu, pihaknya juga meminta kepada kepala daerah untuk menyampaikan edukasi kepada masyarakat terkait varian Omicron. Hal tersebut diungkapkannya dalam rapat koordinasi evaluasi PPKM Jawa Bali, yang digelar secara virtual pada Jumat (11/2/2022) pagi. Dari ruang rapat Bupati Blora, Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM, Dandim 0721 Blora, Kepala...

Read more

Blora - Mahasiswa KKN Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) di Desa Jepangrejo, Kecamatan Blora, menyambangi pelaku usaha mikro kecil menengah di wilayah desa setempat, Jum'at (11/2/2022). "Banyak usaha yang sudah maju dalam penjualan maupun produksi dengan kemajuan teknologi masa saat ini," kata Didik Warsono, salah satu mahasiswa KKN UPGRIS di desa Jepangrejo. Ia mengatakan, UMKM desa mempunyai peran cukup strategis pada pembangunan ekonomi dalam skala nasional. "Selain di perkotaan, UMKM...

Read more

Kementerian Pertanian (Kementan) nampaknya berminat mengembangkan komoditas tanaman kedelai di Kabupaten Blora. Hal itu mengemuka dengan hadirnya Direktur Aneka Kacang dan Umbi, Ir. Yuris Tiyanto, MM., dari Ditjen Tanaman Pangan, Kementan yang melakukan kunjungan kerja ke Blora, Jumat (11/2/2022). Setibanya di Blora, Ir. Yuris Tiyanto, MM., dan rombongan langsung diterima Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., di kantornya. Ikut mendampingi Kepala Dinas Pangan, Pertanian, Peternakan dan...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di...

Read more

Mahasiswa KKN Universitas PGRI Semarang (UPGRIS) di desa Desa Jepangrejo, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora berperan aktif secara sinergitas dalam pelaksanaan vaksinasi di wilayah desa setempat. Hal itu sebagai upaya pengabdian dan panggilan hati selama melaksanakan KKN di desa setempat, dengan harapan warga masyarakat desa Jepangrejon yang belum divaksinasi supaya tidak ragu dan datang ke pelayanan kesehatan yang dilaksanakan di balai desa setempat. Sedangkan bagi yang sudah akan semakin...

Read more

Blora - Wakil Ketua DPRD Blora, Siswanto, S.Pd., MH., berharap peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tingkat Jawa Tengah di tahun mendatang bisa dilaksanakan di Kabupaten Blora. Hal itu disampaikan pada acara tasyakuran peringatan HPN 2022 dan ulang tahun ke-76 Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) di ruang pertemuan Sekretariat PWI setempat, Kamis (10/2/2022). “Jadi untuk tahun depan, silahkan diagendakan, untuk Hari Pers Nasional tingkat Jawa Tengah dilaksankan di Blora dan siap bantu...

Read more

Berita Terbaru

Ziarah Makam Bupati Blora Terdahulu di Semarang dan Temanggung, Khidmat dan Kekeluargaan
29 November 2024 Jam 21:08:00

Tradisi tahunan ziarah makam Bupati terdahulu kembali digelar Pemkab Blora menjelang peringatan...

Pengadaan Calon Dewan Pengawas Perumda BPR Bank Blora Artha
29 November 2024 Jam 15:06:00

Pengadaan Calon Dewan Pengawas Perumda BPR Bank Blora Artha.

Jelang Peringatan Hari Jadi ke-275, Pemkab Blora Ziarah ke Makam Bupati Terdahulu
29 November 2024 Jam 09:29:00

Pemerintah Kabupaten kembali melaksanakan ziarah ke makam Bupati terdahulu yang berada di luar...