Berita: Berita Terkini


Universitas Diponegoro (UNDIP) Semarang siap bantu Pemkab Blora untuk tangani stunting hingga kemiskinan. Termasuk penanganan pengairan, desa binaan, pendidikan, hingga pengembangan peternakan maupun petani milenial. '' UNDIP siap melibatkan mahasiswa maupun dosen, dimana salah satu fokusnya adalah penanganan stunting,'' tandas Rektor Undip, Prof. Dr. Suharnomo, di sela-sela penandatanganan kesepakatan kerjasama antara Pemkab Blora yang dilakukan Bupati Blora H. Arief Rohman, dengan...

Read more

Bupati Blora, H.Arief Rohman, berharap dengan dilantiknya Komisariat Daerah (Komda) Petani Milenial Kabupaten Blora nantinya tidak berhenti di tingkat kabupaten saja. Melainkan didorong agar petani milenial ini dikembangkan di 16 kecamatan, yang mana nanti melalui kelompok pemuda tani ini menumbuhkan kewirausahaan, menumbuhkan motivasi kepada generasi milenial untuk membangun pertanian dan berjejaring. Hal itu disampaikan Bupati Blora pada pengukuhan kepengurusan Komisariat Daerah (Komda)...

Read more

Sekitar 500 orang Sedulur Sikep atau para pengikut ajaran Samin Surosentiko, dari 6 (enam) Kabupaten - Blora, Kudus, Pati, Grobogan, Rembang dan Bojonegoro, melakukan rembug samin, di Pendopo Pengayoman Samin Surosentiko, Desa Kediren, Kecamatan Randublatung, Rabu (10/7/2024), siang. Silaturahmi bersama dalam rangka Festival Budaya Spiritual 2024 itu terlaksana berkat kerja bareng antara Ditjen Kebudayaan Kemendikbud Ristek, Paguyuban Sedulur Sikep dan Pemkab Blora. Pemilihan lokasi di...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora terus mendorong petani di wilayah setempat agar semakin banyak memanfaatkan pupuk organik. Hal itu disampaikan Bupati Blora Arief Rohman saat meluncurkan (launching) aplikasi Digital Gerakan Sejuta Kotak Umat (GESEKU), di pendopo Rumah Dinas Kabupaten Blora, Rabu (10/7/2024), Dikemukakan, Kabupaten Blora pada tahun 2023 lalu telah mendapatakan penghargaan sebagai Kabupaten Terinovatif dalam acara Innovation Government Award (IGA). Salah satu inovasinya adalah...

Read more

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Blora menyelenggarakan rapat paripurna dalam acara persetujuan bersama antara Bupati Blora dengan DPRD terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kabupaten Blora Tahun 2025 - 2045, Sabtu (6/7/2024) Rangkaian acara berjalan dengan tertib, diawali Pembukaan, dilanjutkan Laporan Badan Pembentukan Peraturan Daerah DPRD Kab. Blora, Pengambilan keputusan. Kemudian, Penandatanganan Berita Acara...

Read more

Sebagai bentuk dukungan kepada Desa Wisaata Bangoan, Kecamatan Jiken yang baru-baru ini berhasil masuk 50 besar dalam ajang Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI), Bupati Blora Arief Rohman menggelar diskusi dengan sejumlah admin medsos se -Kecamatan Jiken, dan bermalam (nginap) di lokasi, Kamis (4/7/2024). Acara yang diinisiasi Komunitas sosial media Blosmed) Blora, diwarnai dengan pembagian sembako. Bahkan, mereka, sejumlah anggota Blosmed ngecamp bersama Bupati Arief, di Bukit Kunci,...

Read more

 Di sela-sela puncak peringatan hari Kesatuan Gerak PKK ke -52 dan Bulan Bakti Gotong Royong Masyarakat ke -21 tahun 2024 tingkat Kabupaten Blora, Rabu (26/6/2024) siang, Bupati Blora, H. Arief Rohman minta agar PKK terus ikut mengawal penyelesaian angka stunting, penuntasan dan pengembalian Anak Tidak Sekolah (ATS). Termasuk pemberdayaan ekonomi berbasis potensi lokal untuk menanggulangi kemiskinan, hingga pemetaan bantuan lansia dan difabel. Menurut Bupati Arief, hal-hal tersebut masih...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora terus berusaha menawarkan potensi daerah dan konsep pembangunan ekonomi kawasan melalui berbagai skema. Tujuannya untuk membuka peluang investasi agar pertumbuhan ekonomi bisa semakin naik. Salah satunya dengan menyelenggarakan Focus Group Discussion (FGD) tentang Pengembangan Daya Saing Daerah yang digelar pada Selasa (25/6/2024)  FGD dilaksanakan di ruang pertemuan Setda Kabupaten Blora dengan mengundang tim ahli perekonomian dari Kementerian Koordinator...

Read more

Sebanyak 264 Kepala Desa (Kades) di Kabupaten Blora terima Surat Keputusan (SK) perpanjangan masa jabatan dua tahun dari Bupati Blora, H. Arief Rohman, Minggu (23/6/2024). Dengan demikian masa jabatan dari ke -264 Kades tersebut yang semula enam tahun menjadi delapan tahun. Penyerahan SK dilakukan di Pendopo Rumah Dinas Bupati Blora. Turut menyaksikan Forkopimda, Kepala Dinas PMD beserta kabid, juga sejumlah Kepala OPD terkait. “Atas nama pribadi dan Pemerintah Kabupaten Blora,...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora melalui Badan Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah BPPKAD meluncurkan program "AmByar Pak To" (Ayo Bayar Pajak Restoran) untuk pemilik warung, resto dan konsumen di Blora, Jumat (21/6/2024) di pendopo kabupaten Blora. Kepala BPPKAD Blora, Slamet Pamuji menjelaskan, program tersebut sebagai bentuk apresiasi sekaligus untuk meningkatkan pemahaman masyarakat terkait kewajiban pajak daerah dari sektor restoran. Apresiasi ditujukan kepada kedua pihak...

Read more

Berita Terbaru

IPPK Blora Diajak Berperan Aktif Tingkatkan Kualitas Pendidikan
27 Juli 2024 Jam 14:42:00

Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si mengajak semua insan yang tergabung dalam Ikatan...

Turnamen Piala Bupati Cup U-15 Digelar
27 Juli 2024 Jam 14:36:00

Asosiasi Kabupaten Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia ( ASKAB PSSI) Kabupaten Blora menggelar...

Sambut HUT ke-5, Relawan Kabupaten Blora Buat Ratusan Liter Eco Enzyme
27 Juli 2024 Jam 09:19:00

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora Ir. Samgautama Karnajaya,...