Pemerintah Kabupaten Blora terus menyampaikan hasil monitoring data Covid-19 di tahun 2023 dan cakupan Vaksinasi. Hal itu sebagai filter agar warga masyarakat tidak lengah dan terus mematuhi protokol kesehatan supaya tidak terjadi lonjakan kasus atau terpapar varian baru. Kendati demikian, zonasi penyebaran COVID-19 di 16 Kecamatan di wilayah Kabupaten Blora sudah tergolong aman dan ringan. (Tim Dinkominfo Blora).
Read morePuluhan pemuda Karang Taruna perwakilan desa/kelurahan se Kecamatan Ngawen Kabupaten Blora, Jawa Tengah mengikuti sosialisasi Ketentuan Bidang Cukai Tembakau (DBH CHT) Tahun 2023 yang diselenggarakan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Kudus bekerja sama dengan Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora. Sosialisasi dibuka oleh Sekretaris Dinkominfo Blora Ir. Tedi Rindaryo Widodo mewakili Kepala Dinkominfo Blora Pratikto Nugroho, S.Sos., MM,...
Read morePemerintah Kabupaten Blora terus menyampaikan hasil monitoring data Covid-19 di tahun 2023 dan cakupan Vaksinasi. Hal itu sebagai filter agar warga masyarakat tidak lengah dan terus mematuhi protokol kesehatan supaya tidak terjadi lonjakan kasus atau terpapar varian baru. Kendati demikian, zonasi penyebaran COVID-19 di 16 Kecamatan di wilayah Kabupaten Blora sudah tergolong aman dan ringan. (Tim Dinkominfo Blora).
Read moreBupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si berkomitmen akan terus melanjutkan pembangunan sejumlah ruas jalan kabupaten yang dinilai strategis. Hal itu untuk mendorong tumbuhnya perekonomian masyarakat. Dia mengemukakan, setelah ruas jalan dari Kunduran sampai ke Desa Botoreco sudah selesai dibangun, kedepannya akses jalan dari Desa Botoreco menuju Doplang, Kecamatan Jati akan dilanjutkan pembangunanya. ''Semoga tahun depan (2024) bisa selesai semua. Tadi dari Kunduran sampai Botoreco...
Read moreSuka cita warga desa perbatasan di wilayah Kecamatan Kunduran saat menerima bantuan makanan bergizi, berupa telur dan daging ayam dari Presiden, yang diserahkan langsung oleh Bupati Blora, H. Arief Rohman SIP, Msi,Rabu (3/5/23). Muslih, warga Desa Botoreco, Kecamatan Kunduran, salah satu penerima yang bantuan dalam rangka mencegah stunting itu, mengungkapkan, bantuan tersebut sangat bermanfaat, untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. "Alhamdulillah dapat daging ayam sama telur, rencana mau...
Read moreBupati Blora, H. Arief Rohman dengan didampingi Plt Kepala Dinas Pengendali Penduduk dan Keluarga Berencana, Kepala DP4 , dan Kepala Kantor Pos Blora memantau secara langsung penyaluran bantuan bergizi bagi keluarga yang berisiko stunting dari Presiden di Desa Karanggeneng kecamatan Kunduran, Rabu (3/5/2023). Di kesempatan itu, Bupati Arief mengatakan bantuan ini merupakan program dari Pak Presiden untuk membantu penanganan stunting, untuk pemenuhan kebutuhan gizi anak anak.b "Ini bukan...
Read moreSebanyak 5.966 kepala keluarga (KK) yang masuk kategori berisiko stunting, sudah by name dan by addres di Kabupaten Blora mendapat bantuan makanan bergizi, berupa telur dan daging ayam dari Presiden. Pembagian dilakukan di Kantor Pos yang tersebar di masing masing kecamatan di Blora, Rabu (3/5/2023). Bantuan telur dan daging ayam tersebut akan disalurkan selama tiga bulan ke depan mulai April, Mei, dan Juni 2023. Bupati H.Arief Rohman dengan didampingi Plt Kepala Dinas Pengendali...
Read morePemerintah Kabupaten Blora menggelar halalbihalal di lingkungan Sekretariat Daerah, Rabu (3/5/2023) setelah ada imbauan dari pemerintah pusat untuk tidak melaksanakan halal bi halal sebelum tanggal 2 Mei. Acara tersebut dihadiri langsung oleh Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si beserta istri dan Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, S.T., M.M. beserta suami. Turut dihadiri Sekretaris Daerah Komang Gede Irawadi, S.E., M.Si beserta istri dan Staf Ahli Bupati, Asisten Sekda, Kepala Perangkat Daerah...
Read moreDinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora menyelenggarakan halalbihalal dalam rangka merayakan Lebaran 2023 atau Idulfitri 1444 Hijriah. Acara yang dihadiri pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) dinas setempat bersama istri/suami, berlangsung dengan suasana kekeluargaan dan khidmat di joglo wisata kuliner Desa Tempuran, Kecamatan Blora, Kabupaten, Rabu (3/5/2022) siang. "Atas nama pribadi dan keluarga, saya mengucapkan selamat Idulfitri 1444 Hijriah, mohon maaf lahir dan...
Read moreBupati Blora, H. Arief Rohman, jelaskan, di tahun 2022, Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Blora naik 0,58 poin menjadi 69,95. Untuk rata-rata lama sekolah bertambah sebesar 0,11 /tahun atau menjadi 7,01/ tahun pada tahun 2022. “Angka Harapan Lama Sekolah tahun 2022 naik 0,09 tahun, menjadi selama 12,44 tahun, ini setara lulus SMA atau semester 1 kuliah,” jelasnya saat memberikan pembinaan di Bidik Blora, Graha Larasati Blora, Rabu (03/05/2023). Tidak hanya di Biddik Blora hal...
Read more