Seputar Blora

Perkembangan Covid-19 di Blora, Selasa 14 Juli 2020


Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Blora menginformasikan update terakhir monitoring data perkembangan Covid-19 Kabupaten Blora hingga pukul 12.03 WIB, Selasa (14/7/2020).

Adapun data perkembangan Covid-19 di Blora, Orang Tanpa Gejala (OTG) 1.059, terdiri proses pemantauan 109, selesai pemantauan 949 dan meninggal 1 orang.

Orang Dalam Pemantauan (ODP) 1.064, proses pemantauan 8, selesai pemantauan 1.045 dan meninggal 11 orang.

Berikutnya, Pasien Dalam Pengawasan (PDP) 81 orang, terdiri pengawasan 5 orang, meninggal 12 (PCR negatif-bukan Covid-19), meninggal 4 (menunggu hasil swab), meninggal 8, selesai pengawasan 52 (negatif).

Selanjutnya, Rapid Test 174 orang, terdiri screening 155, OTG 12, ODP 6 dan PDP 1.

Positif Covid-19 sebanyak 66, dirawat 31, sembuh 29 dan meninggal 6 orang.

Data perkembangan Covid-19 di kabupaten Blora bisa diakses melalui corona.blorakab.go.id (Dinkominfo Kab. Blora).

    Berita Terbaru

    ADWI 2024, Dewis Bangowan Juara 2 Desa Wisata Rintisan
    17 November 2024 Jam 23:07:00

    Malam Anugerah Desa Wisata Indonesia sebagai puncak acara ADWI 2024 yang diselenggarakan di...

    Paguyuban Wreda Agri Makmur Blora Gelar Pertemuan, Ini Pituturnya
    17 November 2024 Jam 19:52:00

    Ketua Pengurus Paguyuban Wreda Agri Makmur Kabupaten Blora H.Subekti, SP.,MMA., menuturkan...

    BAPEMPERDA DPRD BLORA REKOMENDASI PERUBAHAN PERDA RTRW
    15 November 2024 Jam 06:01:00

    Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Kabupaten Blora merekomendasikan perubahan...