Seputar Blora

Perkembangan Covid-19, Rabu, 16 September 2020


Pemerintah Kabupaten Blora melalui Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 terus menginformasikan perkembangan berdasarkan monitoring data Covid-19 supaya diketahui masyarakat sehingga tetap disiplin protokol kesehatan.

Berdasarkan monitoring data perkembangan Covid-19, Rabu (16/9/2020) pukul 12.16 WIB, jumlah positif Covid-19 sebanyak 368 kasus.
Sembuh 321 orang.Kemudian, positif dirawat di rumah sakit 4 orang (18,18%).

Positif dirawat isolasi mandiri 18 orang (81,82%).

Berikutnya, meninggal dunia 25 orang.

Pemeriksaan swab sebanyak 2.499.

Pemerintah Kabupaten Blora mengimbau kepada warga untuk menerapkan 3M, Memakai masker. Mencuci tangan dengan sabun pada air yang mengalir atau hand sanitizer. Menjaga jarak dan menghindari kerumunan.

Monitoring data Covid-19 selengkapnya dapat dilihat melalui website corona.blorakab.go.id (Dinkominfo Kab. Blora).

    Berita Terbaru

    Semarak May Day 2024 di Kabupaten Blora
    19 Mei 2024 Jam 10:48:00

    Semarak Hari Buruh Internasional atau May Day 2024 dirayakan dengan penuh semangat di Kabupaten...

    Longsoran di Desa Brumbung Mulai Ditangani Secara Kolaborasi
    17 Mei 2024 Jam 16:40:00

    Longsoran tanah di RT 05/RW 1 Desa Brumbung Kecamatan Jepon ditangani secara kolaborsi antara...

    Ketua HMI Cabang Blora : Terapkan Proses Demokrasi Secara Selection, Election, dan Legacy
    17 Mei 2024 Jam 16:39:00

    Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) bekerja sama dengan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik...