Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM mengikuti secara virtual kegiatan Apel Siaga Tim Pendamping Keluarga Nusantara Bergerak yang diselenggarakan oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN), Kamis (12/5/2022) dari Pendopo Kabupaten Blora. Gelar Apel Siaga Tim Pendamping Keluarga Nusantara yang diselenggarakan ini merupakan momentum komitmen dari 600 ribu kader pencegahan stunting di Indonesia. Dari Kabupaten Blora, diikuti soleh Forkopimda Blora,...
Read moreDinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) melalui Bidang Pariwisata menyelenggarakan rapat sosialisasi tiketing Bandar Udara (Bandara) Ngloram. Rapat dipimpin Sekretaris Dinporabudpar Kabupaten Blora Ani Wahyu Kumalasari,S.STP., M.A, mewakili Kepala Dinporabudpar Kabupaten Blora Drs. Kunto Aji bertempat di Ruang Sapta Pesona dinas setempat, Kamis (12/5/2022). Mendampingi Sekdin Porabudpar dalam rapat tersebut, Kepala Bidang Pariwisata Dinporabudpar Dra. Isti...
Read moreBupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., terus gerak cepat untuk memperjuangkan kepastian perolehan Dana Bagi Hasil (DBH) Migas Blok Cepu bagi Kabupaten Blora. Pasca disahkannya UU No. 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan Pemerintah Pusat dengan Pemerintah Daerah (HKPD) awal tahun ini, Bupati yang akrab disapa Mas Arief mendatangi Kementerian ESDM untuk bertemu Direktur Jenderal Minyak Bumi dan Gas (Dirjen Migas), Kamis (12/5/2022). Hal ini ia lakukan setelah bulan Maret lalu juga menemui...
Read moreSebanyak 273 personel Polres Blora Polda Jawa Tengah menjalani swab test antigen di halaman parkir belakang Mapolres Blora, Kamis, (12/05/2022). Swab Tes Antigen dilakukan tenaga medis dari Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Siddokes) Polres Blora. Swab Tes Antigen ini wajib dijalani oleh seluruh personel pasca operasi Ketupat Candi tahun 2022 yang baru saja usai pada tanggal 9 Mei 2022. Kapolres Blora AKBP Aan Hardiansyah,SH,MH melalui Kasi Dokkes ...
Read moreInformasi terkini tentang monitoring data Covid-19 dan vaksinasi serta peta zonasi risiko Covid-19 Kabupaten Blora, Jawa Tengah, terus disampaikan kepada warga masyarakat supaya diketahui dan tetap menaati protokol kesehatan. Hal itu penting mendapat perhatian dari masyarakat agar situasi pandemi Covid-19 segera berakhir. Vaksinasi menjadi salah satu upaya pencegahan Covid-19 yang harus diikuti. Bagi yang belum vaksin diminta segera mengikuti vaksin.(Tim).
Read moreDinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora bersama Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pemali Juana berencana untuk berkolaborasi dalam pelaksanaan penanganan darurat bencana tanah longsor di Kab.Blora khususnya bencana tanah longsor yang terjadi di sepanjang Daerah Aliran Sungai (DAS) Lusi yang berada di Kabupaten Blora. Hal ini disampaikan Kepala DPUPR Blora Ir. Samgautama Karnajaya,MT., didampingi Kepala Bidang Sumber Daya Air (SDA), Surat,ST., MT., Rabu (11/5/2022)....
Read moreBupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, siap mendukung penuh pelaksanakan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke 113 Tahun 2022 yang akan dilaksanakan Kodim 0721/Blora di Desa Pengkoljagong, Kecamatan Jati. Hal ini diungkapkan Bupati ketika menghadiri acara penandatanganan naskah pelaksanaan TMMD Reguler ke 113 di Ruang Pertemuan Setda Kabupaten Blora, Rabu (11/5/2022). Di depan Danrem 073/Makutarama, Kolonel Inf Purnomosidi, S.I.P., M.A.P., Dandim 0721/Blora, Letkol. Inf....
Read moreInformasi terkini tentang monitoring data Covid-19 dan vaksinasi serta peta zonasi risiko Covid-19 Kabupaten Blora, Jawa Tengah, terus disampaikan kepada warga masyarakat supaya diketahui dan tetap menaati protokol kesehatan. Hal itu penting mendapat perhatian dari masyarakat agar situasi pandemi Covid-19 segera berakhir. Vaksinasi menjadi salah satu upaya pencegahan Covid-19 yang harus diikuti. Bagi yang belum vaksin diminta segera mengikuti vaksin.(Tim).
Read moreKepala Dinas Pangan, Pertanian, Peternakan, dan Perikanan (DP4) Kabupaten Blora drh. R. Gundala Wijasena, MP, memohon kepada warga masyarakat di wilayah kabupaten setempat supaya tidak panik menyikapi penyakit mulut dan kuku (PMK) atau apthae epizooticae pada hewan ternak sapi yang dipelihara. “Khususnya peternak sapi dimohon yang pertama, jangan panik,” ucapnya, Rabu (11/5/2022). Meski sebenarnya, kata drh. Gundala Wejasena, penyakit mulut dan kuku (PMK) ini, mudah menyebar apalagi Jawa...
Read moreUnit Pelaksana Teknis Daerah (UPTD) Pengelolaan Jalan Jembatan dan Irigasi (PJJI) Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora langsung tancap gas. kembali melakukan aktivitas membersihkan tanaman liar yang tumbuh di bahu ruas jalan yang ada di wilayah setempat. Selain itu juga membersihkan lubang trotoar dan membenahi saluran air sehingga ketika hujan bisa lancar. “Setelah libur bersama Lebaran 2022, kami langsung kembali beraktivitas. Kali ini membersihkan tanaman...
Read more