Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora Bidang Bina Marga melaksanakan pemeliharaan di ruas jalan RA Kartini Blora dengan memperbaiki gorong-gorong jalan yang rusak dan talud jalan yang ambrol. Kegiatan itu dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi dan mencegah terjadinya tanah longsor. Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Ir. Samgautama Karnajaya, M.T melalui Kepala Bidang Bina Marga DPUPR, Nidzamudin Al Hudda,...
Read moreBupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si melaunching penyaluran Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) Tahun 2022, di Kantor Kelurahan Kunden, Kecamatan Blora, Minggu (20/2/2022). BPNT saat ini disalurkan dalam bentuk uang tunai. Hal tersebut sesuai dengan arahan Presiden RI Joko Widodo dan Kementerian Sosial bahwa penyaluran BPNT saat ini disalurkan dalam bentuk tunai melalui PT Pos Indonesia untuk percepatan. “Hari ini kita launching, tentang pengalihan BPNT yang dulu non tunai sekarang...
Read moreInfografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...
Read moreYayasan Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Klenteng Hok Tik Bio bekerja sama dengan tim vaksinator Dokkes Polres Blora akan melayani vaksinasi di area Klenteng setempat pada Jumat, 25 Februari 2022. "Pelayanan vaksinasi, Jumat, 25 Februari 2022, mulai pukul 07.00 WIB. Itu informasi yang kami terima dari Polsek Blora, dan kami siap untuk memfasilitasi," terang Sekretaris Yayasan TITD Klenteng Hok Tik Bio Blora Bambang Suharto, Minggu (20/2/2022). Dikatakannya, informasi ini disampaikan kepada...
Read moreKepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Ir. Samgautama Karnajaya, M.T melalui Kepala Bidang Sumber Daya Air Wilayah I, Surat, ST, MT mengimbau masyarakat Blora untuk tidak membuang sampah di sepanjang saluran drainase di aliran Sungai Grojogan. Diungkapkannya, warga masyarakat sudah sering diingatkan untuk meningkatkan kesadaran terhadap lingkungan sekitar, terlebih kesadaran untuk tidak membuang sampah sembarang tempat. “Kami sudah sering...
Read moreKepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Ir. Samgautama Karnajaya, M.T melalui Kepala Bidang Sumber Daya Air Wilayah I, Surat, ST, MT mengajak warga mematuhi rambu-rambu peringatan yang sudah terpasang di bendung Gabus, Kecamatan Blora demi keselamatan bersama. "Di tepi bendung sudah dipasang papan peringatan, kami harapkan untuk warga yang mulai mancing di tepi bendung tetap bisa mematuhi rambu-rambu peringatan yang sudah terpasang demi...
Read moreInfografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...
Read moreBupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si pada Sabtu pagi (19/2/2022) membuka Tournament Golf dalam rangka Dies Natalis Ke 56 PEM Akamigas, di Padang Golf PPSDM Migas Nglajo, Cepu, Kabupaten Blora. Acara pembukaan diawali dengan sambutan Direktur PEM Akamigas Cepu. Dihadapan Bupati, Direktur PEM Akamigas Cepu Prof., Dr., R. Y. Perry Burhan, M.Sc menjelaskan bahwa turnamen golf kali ini telah memasuki tahun ke empat yang diikuti oleh peserta dari Blora, daerah lainnya, bahkan internasional....
Read moreBupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, mendukung Lembaga Pengembangan Pertanian Nahdlatul Ulama (LPPNU) untuk terus mengembangkan pertanian padi organik di Kabupaten Blora karena dirasa lebih menguntungkan bagi petani, dan lebih sehat dikonsumsi. Hal ini diungkapkan Bupati setelah mengikuti panen perdana padi organik bersama Rois Syuriah PWNU Jawa Tengah, LPPNU, dan PCNU Blora di areal persawahan Desa Sonokidul, Kecamatan Kunduran, Jumat (18/2/2022) sore. “Padi organik ini sangat...
Read morePemerintah Kabupaten Blora kini tengah mematangkan fasilitas dan layanan Command Center. Rencananya, Command Center akan siap untuk di-launching dan beroperasi pada akhir bulan ini. Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, pada Jumat (18/2/2022) berkesempatan meninjau ruangan Command Center yang terletak di Lantai 2 Kantor Bupati Blora. Bupati Arief Rohman meminta agar Dinkominfo bisa terus menyempurnakan dashboard dan menu yang ditampilkan. "Data data nya tolong dilengkapi lagi agar...
Read more