Dinas Perdagangan Koperasi Usaha Kecil Menengah (Dindagkop UKM) Kabupaten Blora menyampaikan harga rata-rata kebutuhan pokok masyarakat (kepokmas) dan barang strategis di pasar daerah setempat relatif stabil pada perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru). Kepala Bidang Perdagangan Dindagkop UKM Blora, Siti Mas’amah, S.Sos, mewakili Kepala Dindagkop UKM Blora Kiswoyo, SH., M.Si menyampaikan dari laporan di pasar induk Blora, Jepon dan Cepu, harga cabai setan dan rawit hijau turun,...
Read morePercik menawan kembang api selama 15 menit menandai pergantian tahun 2023 menuju tahun baru 2024 di Blora, Jawa Tengah. Acara itu dipersembahkan Pemerintah Kabupaten Blora untuk ribuan masyarakat di kawasan Alun-alun dan Jalan Pemuda Blora Senin (1/1/2024) dini hari. Sontak, langit malam di kawasan itu dihiasi warna-warni kembang api yang menawan dan memikat. Tidak hanya itu, suara terompet juga saling bersahutan dari warga masyarakat sebagai ekspresi suka cita di tahun baru 2024. Selain...
Read morePembangunan ruas jalan Randublatung – Getas sepanjang sekitar 10 Km dengan sumber dana dari Inpres jalan Kementerian PUPR sebesar Rp 53 Miliar telah selesai dilaksanakan. Kepala DPUPR Blora, Ir Samgautama Karnajaya, MT., ketika dikonfirmasi menyatakan, hari ini Jumat (29/12/23), sudah Provisional Hand Over (PHO) atau serah terima. ‘’Hari ini PHO, sekalian setelah PHO jalan tersebut diserahkan ke Pemkab Blora,’’ tandasnya. Dijelaskan, beberapa hari lalu saat dirinya meninjau lapangan,...
Read moreSebanyak 4.085 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) buruh tani dari 76 Desa se -Kabupaten Blora terima BLT Dana Bagi Hasil Cukai Tembakau (DBHCHT) tahun 2023. Masing-masing KPM menerima dana sebesar Rp 1,2 juta, sehingga total dana BLT DBHCHT untuk 4.085 buruh tani tembakau di Blora tersebut mencapai Rp 4,9 Miliar. Penyaluran perdana BLT itu dilaksanakan Dinas Sosial P3A Blora, di Pendopo Rumah Dinas Bupati, Kamis (28/12/2023), dengan menggandeng Dinas Pangan Pertanian Peternakan dan...
Read moreSejak Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Blora mengumumkan pendaftaran seleksi terbuka Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) di lingkungan Pemkab Blora tanggal 12 Desember 2023 lalu, tercatat ada 35 ASN ikut mendaftar atau melamar 7 (tujuh) formasi jabatan eselon II yang saat ini kosong tersebut. Kepala BKD Kabupaten Blora, Drs. Heru Eko Wiyono, M.Si., saat dihubungi Rabu (27/12/2023) membenarkan adanya 35 ASN yang mendaftar untuk formasi 7 jabatan eselon II di lingkungan Pemkab Blora yang kosong...
Read morePerayaan Natal di wilayah Kabupaten Blora Jawa Tengah berlangsung aman dan kondusif. Hal tersebut berdasarkan laporan dari seluruh Polsek jajaran di 16 kecamatan di kabupaten Blora, sampai saat ini tidak ada masalah ataupun kejadian yang menonjol. Kapolres Blora AKBP Jaka Wahyudi, SH, SIK, M. Si mengapresiasi kinerja seluruh anggota Polres Blora dan petugas gabungan lainnya yang telah bertugas dengan baik dalam pengamanan perayaan Natal Tahun 2023. Kapolres juga menyampaikan terima kasih...
Read moreForkopimda Kabupaten Blora yang terdiri dari Bupati Blora H. Arif Rohman, SIP, M. Si, Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM, Dandim 0721/Blora Letkol Czi Yuli Hartanto, SE, Kapolres Blora AKBP Jaka Wahyudi, SH, SIK, M.Si, dan Dan yonif 410/Alugoro Letkol Inf M. Arif melakukan pemantauan situasi di wilayah Kabupaten Blora. Selain itu, Forkopimda juga melakukan pengecekan sejumlah Gereja dan tempat keramaian masyarakat. Turut hadir juga Kepala Kantor Kemenag Blora H.M. Fatah, Dai...
Read moreKomite Olahraga Masyarakat Indonesia (KORMI) Kabupaten Blora yang dikomandani oleh H Subekti SP MMA, melaksanakan kegiatan senam bersama Bupati dalam rangka memperingati dan memeriahkan Hari Jadi ke-274 Kabupaten Blora dan HUT KORMI Blora kedua. Kegiatan itu digelar di Alun-alun Kota Blora, Minggu (24/12/2023), diawali dengan pelaksanaan gowes sepeda kuno bersama Gus Arief Rohman yang melewati rute dari Alun-alun Blora, jalan pemuda sampai tugu Pancasila kembali lagi ke Alun-alun Blora....
Read moreBupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP, M.Si upayakan kesejahteraan guru-guru PAUD di Blora bisa naik. Termasuk akan mengkaji kemungkinan dibukanya formasi PPPK untuk guru-guru PAUD. Hal itu disampaikan saat hadir di pelantikan Himpaudi Kabupaten Blora 2023-2027, Jumat (22/12/23) sore. Bupati yang akrab disapa Mas Arief itu mengatakan, masih banyak guru PAUD yang kesejahteraannya masih kurang. Untuk itu ke depan paling tidak harus ada kenaikan kesejahteraan. ‘’Semoga ada anggarannya...
Read moreUntuk menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif serta menciptakan kelancaran dan keselamatan lalu lintas dalam melayani masyarakat, Polres Blora Polda Jawa Tengah melalui Satuan Tugas (Satgas) Operasi Lilin Candi Tahun 2023 mendirikan empat Pos Pengamanan dan satu Pos Pelayanan. Adapun Pos Pengamanan terdiri dari empat lokasi yaitu Pos Pengamanan di Gereja Katolik Santo Pius Jalan Pemuda Blora, Pos Pengamanan di Gereja Bethany Blora serta Pos Pengamanan di Gereja Katolik St...
Read more