Berita: Berita Terkini


Menjelang Idulfitri 1442 Hijriah, Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.I.P. M.Si menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) Ekonomi Keuangan dan Industri Daerah, dan evaluasi kesehatan dengan jajaran Forkopimda, MUI, Kemenag, dan OPD stakeholder terkait lainnya, Selasa (4/5/2021) pagi. Bertempat di Ruang Pertemuan Setda Blora, rapat dihadiri Wakil Bupati, Dandim, Wakapolres, Kajari, dan Ketua DPRD. Ada beberapa aspek yang menjadi perhatian Bupati Arief Rohman dalam rakor ini, di antaranya adalah...

Read more

Blora- Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP., M.Si didampingi Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM pada Senin siang (3/5/2021) kemarin, menjajaki kerjasama dengan PT Amari Teguh Wisesa untuk budidaya tanaman Sorgum di Kabupaten Blora, di Ruang Rapat Bupati. Agenda diawali dengan pemaparan dari Direktur Operasional PT Amari Teguh Wisesa, Nanang Basuki. Dirinya menjelaskan bahwa Sorgum adalah tanaman serbaguna yang dapat digunakan untuk sumber pangan, pakan ternak, dan bahan baku...

Read more

Blora - Mewakili Bupati H. Arief Rohman, SIP, M.Si., Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM., mengajak BRI Cabang Blora dan Cabang Cepu untuk duduk bersama dengan jajaran Pemerintah Kabupaten Blora dalam rangka berkoordinasi terkait Pelaksanaan Bantuan Sosial (Bansos) Sembako di Kabupaten Blora, Senin (3/5/2021) bertempat di Ruang Rapat Bupati. Rapat koordinasi (rakor) tersebut sekaligus sebagai upaya untuk menjalin sinergi dan berkomunikasi kaitannya dengan data dan kendala-kendala...

Read more

Blora -Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si berkeinginan untuk menggunakan energi surya yang ramah lingkungan melalui Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Blora. Hal tersebut diungkapkan Bupati saat memimpin rapat dengan jajaran PT Watala, yang bergerak di bidang Panel Surya, Senin (3/5/2021) di Ruang Rapat Bupati Blora. Sebelum menerapkan PLTS secara luas kedepannya, Bupati berharap agar dapat diterapkan terlebih dahulu di Mal Pelayanan Publik...

Read more

Blora -Kodam IV/Diponegoro bersama Polda Jateng menggelar kegiatan bakti sosial pembagian takjil dan masker secara serentak di wilayah Jawa Tengah dan DIY selama 5 hari di bulan Ramadan 1442 Hijriah. Kegiatan itu dilaksanakan sebagai wujud sinergitas TNI-Polri, kepada masyarakat yang terdampak Covid-19. Pada hari pertama, Senin (3/5/2021) sore,  Kodim 0721/Blora bersama Polres Blora melaksanakan pembagian 777 takjil dan 4000 masker secara serentak dengan sasaran tukang becak,...

Read more

Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM., memimpin rapat koordinasi pembahasan kerjasama penerbangan dengan Maskapai Wings Air di Ruang Pertemuan Bappeda Lt.2,  Senin  (3/5/2021) pagi. Hal tersebut sebagai tindak lanjut jawaban atas surat Bupati yang dilayangkan kepada perusahan jasa penerbangan yang akan beroperasi dari/ke Bandar Udara Ngloram. Dengan demikian Pemkab Blora terus mengupayakan agar penerbangan komersil di Bandara...

Read more

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan Pemerintah Kabupaten Blora dalam hal penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD). Kabupaten Blora kembali berhasil meraih predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas LPKD Tahun Anggaran 2020. Pemberian predikat Opini WTP ini disampaikan langsung oleh Ketua BPK RI Perwakilan Jawa Tengah, Ayub Amali, SE, MM, Ak., CSFA., CA., secara luring, Jumat siang (30/4/2021), di ruang pertemuan Gedung BPK RI...

Read more

Grand desain Peternakan Sapi dari hulu hingga hilir terus dimatangkan Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, dengan Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM. Sebagai salah satu program kerja 99 harinya, Bupati dan Wakilnya ini terus mengajak berbagai stakeholder terkait untuk mematangkan hal ini. Salah satunya menggandeng PD. Dharma Jaya, salah satu BUMD DKI Jakarta yang bergerak dalam usaha penyediaan daging sapi dan beragam olahannya. Yang tidak lain agar bisa membantu penyaluran daging...

Read more

Blora - Dalam rangka percepatan pelaksanaan pemutakhiran data Indeks Desa Membangun (IDM), Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si didampingi Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM secara langsung memimpin Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Berbasis SDGs Desa, di Ruang Pertemuan Setda Blora, Rabu (28/4/2021). Arief Rohman meminta agar berbagai pihak terkait untuk bersinergi dalam menyukseskan program pendataan tersebut. Termasuk, dalam menghasilkan data yang berkualitas dan...

Read more

Persiapan Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Blora terus dipantau Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM. Rabu pagi (28/4/2021), kedua pimpinan Kabupaten Blora ini meninjau langsung perkembangan terakhir di Gedung Konco Tani. Setibanya di lokasi, dengan didampingi Sekda, para Asisten Sekda, dan OPD terkait, Bupati dan Wakil Bupati menyempatkan diri berkeliling meninjau beberapa stan pelayanan yang sedang disiapkan. Kemudian memberikan arahan...

Read more

Berita Terbaru

FKDT Blora Siap Sukseskan Program Sekolah Sisan Ngaji
06 Mei 2024 Jam 21:35:00

Forum Komunikasi Diniyah Takmiliyah (FKDT) Kabupaten Blora nyatakan siap ikut serta...

Ditarget Akhir Mei 2024 Selesai, Longsoran Desa Gadon Dipasang Plat Besi
06 Mei 2024 Jam 21:31:00

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora, Ir. Samgautama...

Pertandingkan 9 Cabor, Blora Tuan Rumah POPDA Eks Karesidenan Pati
06 Mei 2024 Jam 12:46:00

Kepala Dinas Pemuda Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Blora, Iwan Setiyarso,...