Berita: Berita Terkini


Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM., memimpin rapat koordinasi pembahasan kerjasama penerbangan dengan Maskapai Wings Air di Ruang Pertemuan Bappeda Lt.2,  Senin  (3/5/2021) pagi. Hal tersebut sebagai tindak lanjut jawaban atas surat Bupati yang dilayangkan kepada perusahan jasa penerbangan yang akan beroperasi dari/ke Bandar Udara Ngloram. Dengan demikian Pemkab Blora terus mengupayakan agar penerbangan komersil di Bandara...

Read more

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan Pemerintah Kabupaten Blora dalam hal penyusunan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD). Kabupaten Blora kembali berhasil meraih predikat Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI atas LPKD Tahun Anggaran 2020. Pemberian predikat Opini WTP ini disampaikan langsung oleh Ketua BPK RI Perwakilan Jawa Tengah, Ayub Amali, SE, MM, Ak., CSFA., CA., secara luring, Jumat siang (30/4/2021), di ruang pertemuan Gedung BPK RI...

Read more

Grand desain Peternakan Sapi dari hulu hingga hilir terus dimatangkan Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, dengan Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM. Sebagai salah satu program kerja 99 harinya, Bupati dan Wakilnya ini terus mengajak berbagai stakeholder terkait untuk mematangkan hal ini. Salah satunya menggandeng PD. Dharma Jaya, salah satu BUMD DKI Jakarta yang bergerak dalam usaha penyediaan daging sapi dan beragam olahannya. Yang tidak lain agar bisa membantu penyaluran daging...

Read more

Blora - Dalam rangka percepatan pelaksanaan pemutakhiran data Indeks Desa Membangun (IDM), Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si didampingi Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM secara langsung memimpin Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Berbasis SDGs Desa, di Ruang Pertemuan Setda Blora, Rabu (28/4/2021). Arief Rohman meminta agar berbagai pihak terkait untuk bersinergi dalam menyukseskan program pendataan tersebut. Termasuk, dalam menghasilkan data yang berkualitas dan...

Read more

Persiapan Mal Pelayanan Publik (MPP) Kabupaten Blora terus dipantau Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM. Rabu pagi (28/4/2021), kedua pimpinan Kabupaten Blora ini meninjau langsung perkembangan terakhir di Gedung Konco Tani. Setibanya di lokasi, dengan didampingi Sekda, para Asisten Sekda, dan OPD terkait, Bupati dan Wakil Bupati menyempatkan diri berkeliling meninjau beberapa stan pelayanan yang sedang disiapkan. Kemudian memberikan arahan...

Read more

Blora -  Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si memimpin rapat Forum Kemitraan antara Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Kantor Cabang Pati dengan Pemangku Kepentingan di tingkat Kabupaten Blora, Selasa (27/4/2021) di Gedung Pertemuan Samin Setda Blora. Agenda diawali dengan pemaparan evaluasi program JKN KIS Kab. Blora pada Triwulan I, Program BPJS Kesehatan pada tahun 2021, masukan dan harapan dukungan dari Pemerintah Kabupaten Blora. Usai mendengarkan paparan...

Read more

Blora -  Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si serta Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM pada Selasa siang (27/4/2021) menerima kunjungan Kepala Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pemali Juana di Ruang Rapat Bupati. Kunjungan Kepala BBWS Pemali Juana, Muhamad Adek Rizaldi, ST., M.Tech., yang membawahi Jratun Seluna dengan luasan 15% dari wilayah Propinsi Jateng ini untuk melaporkan progres salah satu proyek strategis nasional yaitu Bendungan Randugunting yang ada di Kecamatan Japah....

Read more

Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM., Dandim 0721/Blora, Kapolres dan Wakil Ketua DPRD, melaksanakan takziah ke rumah orang tua Alm. Serda Setyo Wawan, salah satu awak KRI Nanggala 402 yang dinyatakan tenggelam di Laut Bali. Bertempat di rumah Ibu Wiji (ibunda almarhum) depan Stasiun Cepu, wilayah Kelurahan Balun, Kecamatan Cepu. Bupati dan rombongan menyampaikan rasa duka cita yang mendalam atas gugurnya salah satu putra terbaik bangsa asal...

Read more

Blora - Tagline “Sesarengan mBangun Blora” yang diusung Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM., terus diupayakan. Tak henti-hentinya, pimpinan yang baru dilantik 26 Februari 2021 lalu oleh Gubernur Ganjar Pranowo, mengajak berbagai elemen untuk menyukseskan pembangunan di Kabupaten Blora. Selasa (27/4/2021), giliran seluruh perusahaan plat merah, maupun perusahaan swasta yang ada di Kabupaten Blora diundang guna berdiskusi tentang tanggung...

Read more

Bupati Blora H. Arief Rohman,SIP,M.Si, Dandim 0721/Blora Letkol Inf Ali Mahmudi,SE,MM, Kapolres Blora Polda Jawa AKBP Wiraga Dimas Tama,SIK, Unsur pimpinan DPRD Blora dan  Wakil Buparti Blora Tri Yuli Setyowati, ST,MM beserta rombongan menyambangi rumah duka keluarga Serda Setyo Wawan di kelurahan Balun Kecamatan Cepu Kabupaten Blora, Selasa, (27/4/2021). Serda Setyo Wawan adalah salah satu Prajurit TNI-AL  Kapal Selam  KRI Nanggala 402 yang telah gugur dalam pelaksanaan...

Read more

Berita Terbaru

Semarak May Day 2024 di Kabupaten Blora
19 Mei 2024 Jam 10:48:00

Semarak Hari Buruh Internasional atau May Day 2024 dirayakan dengan penuh semangat di Kabupaten...

Longsoran di Desa Brumbung Mulai Ditangani Secara Kolaborasi
17 Mei 2024 Jam 16:40:00

Longsoran tanah di RT 05/RW 1 Desa Brumbung Kecamatan Jepon ditangani secara kolaborsi antara...

Ketua HMI Cabang Blora : Terapkan Proses Demokrasi Secara Selection, Election, dan Legacy
17 Mei 2024 Jam 16:39:00

Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) bekerja sama dengan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik...