Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si secara langsung membuka Forum Lintas Perangkat Daerah dalam dalam Rangka Penyusunan Rancangan Renja Perangkat Daerah Kabupaten Blora Tahun 2022, di Ruang Rapat Bappeda Lantai 2, Rabu (3/3/2021). Ikut mendampingi pada acara itu Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, S.T.,MM, Ketua DPRD Kab. Blora HM. Dasum, SE,MMA, Sekretaris Daerah Kabupaten Blora Komang Gede Irawadi, SE,M.Si, sejumlah Asisten Sekda Blora dan seluruh Kepala Perangkat Daerah....
Read moreProgram 99 Hari Kerja pasangan Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, dan Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM, tentang Ngantor di Rumah Sakit, kembali dilakukan. Setelah Senin lalu (1/3/2021) keduanya ngantor di RSUD dr. R. Soetijono Blora, kini Rabu (3/3/2021) pagi giliran Wakil Bupati ngantor di RSUD dr. R. Soeprapto Cepu. Kegiatan diawali dengan memimpin apel pagi yang diikuti oleh seluruh jajaran pegawai struktural dan para tenaga medis di halaman rumah sakit setempat. Wabup...
Read morePemerintah Kabupaten Blora menggelar acara tasyakuran pelantikan Bupati dan Wakil Bupati Blora masa jabatan 2021-2026. Acara yang dirangkaikan dengan peringatan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW 1442 Hijriah dilaksanakan dengan menerapkan protokol kesehatan di pendopo rumah dinas Bupati Blora, Rabu (3/3/2021). Kegiatan tersebut sekaligus mengimplementasikan salah satu program 99 hari kerja Bupati Blora Arief Rohman, S.IP, M.Si dan Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST,MM yaitu...
Read moreBupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP, M.Si bersama Kepala Kantor UPBU Kelas III Dewandaru, Ariadi Widiawan yang membawahi pembangunan Bandara Ngloram Kabupaten Blora berkunjung ke kantor Management Citilink yang ada di Jakarta, Selasa siang (2/3/2021). Keduanya melakukan silahturahmi, diskusi dan lobi agar Citilink bisa sesegera mungkin membuka penerbangan dari dan ke Bandara Ngloram, Cepu, Kabupaten Blora. Kedatangannya diterima oleh Benny Rustanto, Direktur Komersial Maskapai...
Read morePeta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat. Disamping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Karena secara epidemiologis wilayah Blora termasuk wilayah yang padat, tidak terpisahkan, sehingga jangan dimaknai bahwa hanya kecamatan yang ada kasus yang perlu waspada. Semua masyarakat di Blora supaya tetap waspada dan tidak panik, tetapi mengikuti arahan Pemkab Blora tentang Protokol Kesehatan...
Read moreKomando Distrik Militer (Kodim) 0721/Blora membuka program pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung tahap I tahun 2021 di ruang rapat Setda Blora, Selasa (2/3/2021). Setelah diawali dengan rakor pada Kamis, (25/2/2021) TMMD Sengkuyung tahap I dibuka secara resmi dengan menerapkan protokol kesehatan. Adapun tema yang diusung “TMMD Wujud Sinergi Membangun Negeri” dilaksanakan di Dukuh Bulak Gading Desa Doplang Kecamatan Jati selama 30 hari dan akan ditutup pada 31 Maret...
Read moreWakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM menyampaikan definisi kelompok rentan (KEREN) adalah kelompok masyarakat yang memiliki risiko tinggi ketika terjadi bencana. “Mereka terdiri orang-orang lanjut usia, anak-anak, fakir miskin, perempuan hamil dan orang dengan disabilitas,” terangnya ketika menyampaikan paparan dalam acara Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) KEREN di pendopo rumah dinas Bupati Blora, Selasa (2/3/2021). Menurut Wakil Bupati ada beberapa permasalahan...
Read moreSatu-persatu program 99 hari kerja yang dicanangkan Bupati H. Arief Rohman, S.IP, M.Si dan Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST, MM, mulai diwujudkan. Setelah pada hari pertama, Senin (1/3/2021) kemarin mewujudkan program “Ngantor di Rumah Sakit”, kini, Selasa (2/3/2021), Bupati yang akrab disapa Mas Arief bertolak ke Jakarta untuk mewujudkan tahapan program pendirian Mal Pelayanan Publik (MPP). Yakni dengan menjalin kesepakatan bersama atau memorandum of understanding (MoU) tentang...
Read morePeta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat. Disamping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Karena secara epidemiologis wilayah Blora termasuk wilayah yang padat, tidak terpisahkan, sehingga jangan dimaknai bahwa hanya kecamatan yang ada kasus yang perlu waspada. Semua masyarakat di Blora supaya tetap waspada dan tidak panik, tetapi mengikuti arahan Pemkab Blora tentang Protokol Kesehatan...
Read moreBupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si bersama Wakil Bupati Blorea Tri Yuli Setyowati, ST, MM dan Sekda Blora Komang Gede Irawadi, SE, M.Si memimpin rapat koordinasi (rakor) perdana bersama jajaranan eksekutif jajaran Pemkab Blora mulai dari Asisten Sekda, Kepala Perangkat Daerah, Camat, dan Staf Khusus Bupati. Rapat berlangsung di ruang pertemuan Sekda Blora, Senin (1/3/2021). Sebelum rapat koordinasi dimulai, acara diawali dengan penyerahan taliasih dan cinderamata kepada Ir. Hj....
Read more