Berita : Hasil


Sebanyak  116 tangki air bersih bantuan dari Ikatan Alumni SMA N 1 Blora (Ilusa), para pegiat Sosial Media Blora (Blosmed), PMI Kabupaten Blora dan sejumlah pihak lainnya, digelontorkan ke 58 desa rawan kekeringan di Blora.    Bupati Blora H. Arief Rohman bersama Forkopimda, dan perwakilan Ilusa, secara simbolis melepas keberangkatan armada truk tangki untuk mendistribusikan air bersih, dari Pendopo Kabupaten Blora, Senin (28/8/23). "Hari ini akan memberangkatkan...

Read more

Ketua DPRD Blora, HM., Dasum, SE., MMA mengatakan perjalanan Indonesia selama 78 tahun ini tentu tidak mudah, dengan mengusung tema “Terus Melaju Untuk Indonesia Maju” merefleksikan, meneruskan laju pertumbuhan secara kolektif, mendorong seluruh elemen bangsa untuk memiliki sifat dan tanggug jawab bersama, dan bergerak secara harmoni menuju Indonesia Maju. Hal itu disampaikan Ketua DPRD Blora dalam sambutan pada Malam Resepsi  HUT ke-78 RI tingkat Kabupaten Blora yang dilaksanakan...

Read more

Jambore Pemuda tingkat Kabupaten Blora yang dilaksanakan Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan Pariwisata (Dinporabudpar) Blora telah selesai dilaksanakan penilaian dan ditentukan pemenangnya oleh tim juri. Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinporabudpar Blora Iwan Setiyarso, menyatakan, lomba antara lain bertujuan untuk mengangkat potensi daerah melalui karya para pemuda Kabupaten Blora. Selain itu juga untuk pembentukan karakter pemuda dalam melestarikan kearifan lokal. “Jambore Pemuda...

Read more

Pasukan hijau Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Blora langsung sat-set membersihkan sampah usai Blora Street Carnival. Bahkan, sampah yang terkumpul usai acara ini ada pada kisaran 5,5 ton. Kepala DLH Blora Kepala DLH Blora Istadi Rusmanto mengapresiasi pasukan hijau yang sudah menjalankan tugas dengan sangat baik. "Karnaval adalah agenda rutin tahunan rangkaian dari peringatan HUT Kemerdekaan RI, jadi DLH selalu menyiapkan pasukan kebersihan untuk seluruh rangkaian kegiatan selama...

Read more

Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) DPR RI, diantaranya Dr. Fadli Zon, S.S,.M.Sc bersama dengan Ir. Ahmad Hafisz Tohir dan Putu Supadma Rudana, M.B.A, menyampaikan usulan agar Kabupaten Blora bisa memiliki Museum Jati. Usulan itu muncul saat BKSAP menggelar Sosialisasi Diplomasi Parlemen BKSAP Day di Bappeda Blora, Sabtu (26/8/2023). Fadli Zon beserta tim juga menyatakan kagum bahwa Blora memiliki kekayaan budaya dan alam yang luar biasa. Mengusung tema penguatan implementasi...

Read more

Ada yang istimewa di Karnaval Budaya Kabupaten Blora dalam rangka memperingati Kemerdekaan RI ke-78, Sabtu (26/8/2023). Beberapa anggota DPR RI yang tengah mempunyai agenda di Blora ikut menyaksikan di panggung kehormatan bersama Bupati Blora, H Arief Rohman. Mereka, para anggota DPR RI mengaku terkesan dengan semangat masyarakat Blora menampilkan potensi budayanya. Yakni, Dr. Fadli Zon, S.S,.M.Sc, Ir. Ahmad Hafisz Tohir dan Putu Supadma Rudana, M.B.A. Fadli Zon beserta rombongan...

Read more

Karnaval (Blora Street Carnival) dalam rangka peringatan Hari Ulang Tahun ke-78 Republik Indonesia (HUT ke-78 RI) kategori  PAUD/TK, SD dan SMP di Kabupaten Blora berlangsung meriah, Minggu (27/8/2023). Puluhan peserta dari PAUD/TK, SD dan SMP berlomba mempertunjukkan kreasinya masing-masing di sepanjang rute yang telah ditetapkan, yakni start Jalan Pemuda (depan kantor Bupati Blora) hingga Jalan A. Yani (depan Gedung DPRD Blora). Untuk PAUD/TK sebagian besar menampilkan...

Read more

Tim Dinkominfo Blora kembali mengukir prestasi dalam lomba yang diselenggarakan panitia dalam peringatan HUT ke-78 RI di wilayah Kabupaten Blora. Sebelumnya meraih juara I pada lomba gerak jalan ketepatan waktu pada Senin, 14 Agustus 2023 lalu dengan kategori gerak jalan lintas sektoral, umum, OPD dan TNI-Polri sejauh 3,5 Km. Selanjutnya, disusul capaian juara pada lomba Bola Gendong di Lapangan Kridosono Blora. "Alhamdulillah, terimakasih atas dukungan dari Kepala Dinas, Sekdin dan...

Read more

Panitia Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia tingkat kabupaten Blora, Jawa Tengah menggelar pawai pembangunan (karnaval) Sabtu (26/8/2023). Ribuan warga memadati sepanjang jalan Pemuda hingga Jalan A. Yani atau depan gedung DPRD Blora yang dilalui peserta karnaval. Pawai dibuka secara resmi oleh Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP.,M.Si dengan ditandai pelepasan balon uara dan pengibaran bendera start di depan kantor Bupati Blora. Mengawali arak-arakan...

Read more

Lapangan Kridosono Blora menjadi saksi perhelatan lomba Semarak Agustusan 2023 dan menarik perhatian penonton yang sebagian besar adalah pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN), Jum'at (25/8/2023). Aneka tetabuhan menyeruak dari supporter mengiringi tim yang mengikuti lomba tarik tambang dan bola gendong. Suasana pun seru, heboh dan menegangkan di perayaan HUT ke-78 RI di Blora. Bupati dan Fokompimda, serta Kepala OPD tak hanya sebagai penonton, tapi juga terjun ke arena untuk ikut...

Read more

Berita Terbaru

Jelajah Budaya 2024, Dinporabudpar Ajak Pelajar SMA/SMK Kenali dan Cintai Blora
06 November 2024 Jam 15:04:00

Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Blora...

Dapat 1.544 Titik, Pemkab Blora Optimistis BSPS Kementerian PUPR Turunkan Jumlah RTLH
05 November 2024 Jam 21:32:00

Kepala Bidang Perumahan dan Pemukiman Dinas Perumahan, Permukiman, dan Perhubungan...

Polres Blora Dukung Program Asta Cipta Presiden RI Bidang Ketahanan Pangan
05 November 2024 Jam 13:54:00

Polres Blora gandeng Perhutani dan dinas terkait untuk menanam lahan kosong milik Perhutani guna...