Pertamina EP Asset 4 Field Cepu menggelar pelatihan pertanian sehat ramah lingkungan berkelanjutan (PSRLB) tahap di Balai Desa Bajo, Kecamatan Kedungtuban, Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Pelatihan itu dilaksanakan karena minat warga Blora dalam pertanian SRI (System of Rice Intensification) organik semakin meluas, sekaligus untuk merespons semakin berkembangnya para penerima manfaat yang meluas ke desa-desa lain di luar Desa Bajo. Yaitu Desa Tanjung, Sogo, Ngraho, Wado, Kecamatan...
Read moreKantor Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Blora menggelar Kegiatan Forum Komunikasi dan Konsultasi Ormas-LSM, di aula Resto Joglo, Kota Blora, Rabu (10/7/2019). Ketua Panitia Penyelenggara, Andreas Satriya Tony Games, berharap kegiatan tersebut menjadi sarana yang baik dalam berkomunikasi, sekaligus mengajak ormas dan lembaga swadaya (LSM) untuk bersinergi. “Kegiatan ini penting, karena menjadi sarana membantu pemerintah dalam sukses pembangunan,” katanya. Kepala...
Read moreMengajak teman untuk giat membaca menjadi salah satu aktivitas bagi anak-anak di desa Kapuan, Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, Jawa Tengah. Dengan naik sepeda ontel, aneka buku cerita dan bacaan lainnya ditaruh di dalam keranjang sepeda. Kemudian mengajak teman untuk membaca di tempat yang dipandang nyaman untuk membaca buku. Mereka belajar menjadi relawan cilik dengan mengajak teman-temannya giat membaca buku yang difasilitasi oleh Taman Baca & Budaya Cethik Geni. “Saya ajak...
Read moreKabupaten Blora menjadi tuan rumah Jambore Daerah (Jamda) ke XV Pramuka tingkat Kwartir Daerah Jawa Tengah tahun 2019. Berbagai persiapan telah dilakukan oleh Gerakan Pramuka Kwartir Cabang Blora. Hal itu mengemuka pada rapat panitia Jamda ke XV yang dipimpin oleh Ketua Harian Kwartir Cabang Blora, H. Slame Pamuji, SH. M.Hum di aula Dinas Pendidikan Kabupaten Blora, Sabtu (6/7/2019). Rapat panitia tersebut sebagai tindak lanjut dari hasil rapat sebelumnya bersama Bupati Blora Djoko...
Read moreKodim 0721 Blora menggelar tasyakuran dirangkaikan halal bi halal di bersama awak media cetak, elektronik dan online. Acara berlangsung di halaman makodim setempat, Selasa (2/7/2019). Komandan Kodim 0721/ Blora Letkol Inf Ali Mahmudi, S,E, mengucapkan terimakasih dan merasa bangga kepada awak media yang bertugas di Blora karena bisa hadir dalam kegiatan tersebut. “Dengan demikian bisa bersilaturahmi antara awak media dan Kodim 0721 Blora. Berkat rekan-rekan media kita bisa saling...
Read moreTalenta Kartika Putri (11), SDN 1 Kunden, Kecamatan B lora, Kabupaten Blora, Jawa Tengah berhasil meraih juara ke-3, Lomba Sempoa Nasional Tahun 2019 yang di selenggarakan oleh Sempoa SIP Indonesia, di Hallroom PO Hotel Semarang, Sabtu, (22/6/2019). Prestasinya, tidak hanya membawa nama Kabupaten Blora, tetapi juga membuat bangga Bripka Arip Nirwanto (anggota Humas Polres Bloa) dan Mei Sri Rahayu. Selain itu membawa nama Jawa Tengah dalam lomba tingkat nasional. “Saya bercita-cita ingin...
Read moreKomisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Tengah menggelar acara malam anugrah penyiaran dalam rangakian peringatan Hari Penyiaran Nasional ke-86 tahun 2019. Acara berlangsung di Lord In Hotel Solo, Sabtu (22/6/2019). Direktur Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL) Radio Gagakrimang Blora, Kasianto, SE mengemukakan, pihaknya hadir memenuhi undangan bersama semua Lembaga Penyiaran se Jawa Tengah. “Kami hadir pada acara malam anugrah KPID 2019 bersama Lembaga Penyiaran se Jawa Tengah,”...
Read moreCamat Jiken, Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Catur Pambudi Amperiawan, S.Sos mengatakan pengurus Palang Merah Indonesia (PMI) di wilayah setempat harus lebih giat dalam mengemban amanah kemanusiaan. Demikian hal itu disampaikannya setelah pelantikan pengurus PMI masa bakti 2019 -2024 se Eks Wilayah Pembantu Bupati Blora untuk Cepu atau Eks Kawedanan Cepu di Joglo Widya Praja Cepu, Kamis (20/6/2019). “Pasca pelantikan agar lebih giat dan bangga karena tidak sembarang orang mendapat...
Read moreDandim 0721 Blora Letkol Inf. Ali Mahmudi S.E mengemukakan, raihan prestasi dan penghargaan selayaknya disyukuri, dijaga dan dipertahankan karena penghargaan adalah kehormatan. Demikian hal itu disampaikannya ketika Kodam IV Diponegoro menerima dua penghargaan sebagai juara I lomba karya jurnalistik Tentara Manungggal Membangun Desa (TMMD) ke-104 tahun 2019, masing-masing untuk kategori Penerangan dan Dansatgas. “Prestasi dan penghargaan tersebut selayaknya disyukuri, dijaga dan...
Read moreKepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Blora, Jawa Tengah, Drs. Sunanto, mengatakan sebanyak 1100 tangki bantuan droping air bersih akan disiapkan untuk warga menghadapi musim kemarau. "Ada peningkatan droping, kalau tahun kemarin 500 tangki, tahun ini 1100 tangki akan kita siapkan. Karena memang kemarau tahun ini lebih panjang,” ucap Kepala Pelaksana BPBD Blora Sunanto , di Blora, Selasa (18/6/2019). Dikatakannya, droping juga akan ditambah jumlahnya, tahun...
Read more