Berita : Hasil


Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di...

Read more

Tim Penggerak PKK Kabupaten Blora bersama dengan perwakilan organisasi wanita yang ada di Blora, melakukan rangkaian kegiatan ziarah ke Makam Raden Ajeng Kartini, di Kecamatan Bulu, Rembang, dalam rangka menyambut Hari Kartini yang diperingati setiap tanggal 21 April.  Ziarah dilaksanakan Rabu (20/4/2022). Hadir mengikuti rangkaian kegiatan ziarah, Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati, ST, MM, Ketua TP PKK Blora Hj. Ainia Shalichah Arief Rohman, Kepala Dinas Sosial P3A Blora,...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora melaksanakan acara Penandatanganan Perjanjian Kerja dan Pengambilan Sumpah/Janji Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) formasi jabatan fungsional guru, Rabu (20/4/2022).  Sebanyak 753 guru yang dilantik dan resmi diangkat menjadi PPPK Kabupaten Blora, oleh Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., di Pendopo Rumah Dinasnya. Disaksikan Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD), Asisten Administrasi Umum, dan sejumlah Kepala SKPD terkait. Karena masih...

Read more

Dinas Pepustakaan dan Kearsipan (DPK) Kabupaten Blora ikut berbagi takjil buka puasa dan menggelar acara hiburan dalam rangka menyemarakkan Gebyar Pameran Usaha Kecil Menengah (UKM) bulan Ramadan 1443 Hijriah di Alun-Alun Blora, Rabu (20/4/2022) sore. Acara diselenggarakan cukup meriah dan memikat warga masyarakat yang ngabuburit di Alun-alun Blora. Hal itu karena pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) DPK Blora pria tampil mengenakan pakaian ala sufi, sedangkan yang perempuan tampil anggun...

Read more

Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kabupaten Blora, Jawa Tengah melaksanakan Bakti Sosial (Baksos) dalam rangka memperingati Hari Kartinin ke-142 tahun 2022 dan menyambut Idulfitri 1443 Hijriah. Acara dipimpin langsung oleh Ketua DWP Kabupaten Blora Ratnasari Irawadi, di pendopo rumah dinas Bupati Blora, Rabu (20/4/2022) sore, dengan dihadiri pengurus DWP Kabupaten Blora atau Ketua Unsur Pelaksana serta dari perwakilan Unsur Pelaksana  kecamatan, di antaranya Ketua Unsur Pelaksana Kecamatan...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...

Read more

Pemerintah Kecamatan Kunduran Kabupaten Blora menggelar Pasar Murah di halaman kantor Camat setempat, Rabu (20/4/2022). Camat Kunduran Agus Listiyono, S.Sos., M.Si., menjelaskan Pasar Murah dengan tema "Sesarengan Bantu Sesama" dihelat dalam rangka menyambut Idulfitri 1443 Hijriah/2022 Masehi dengan tujuan untuk meringankan beban sebagian masyarakat yang akan merayakan lebaran. "Semoga pasar murah ini bisa membantu warga yang membutuhkan menjelang lebaran,” kata Camat Kunduran....

Read more

Kegiatan “Blora Menyapa” edisi Ramadan ke desa-desa di 16 Kecamatan terus dimanfaatkan Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., untuk menyerap aspirasi masyarakat dan menyampaikan program pembangunan daerah. Seperti ketika mengikuti “Blora Menyapa” di Desa Ngapus, Kecamatan Japah, Selasa sore (19/4/2022) dan di Masjid Al Mubarok Desa Cokrowati, Kecamatan Todanan, semalam. Bupati yang akrab disapa Mas Arief ini mendengarkan langsung harapan masyarakat dan menyatakan kesiapannya untuk mengawal...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora menyelenggarakan Rapat Koordinasi Ekuinda (Ekonomi, Keuangan, Industri dan Perdagangan) dalam rangka kesiapan dalam menghadapi Idulfitri 1443 H atau Lebaran 2022 M dan percepatan vaksinasi, Selasa (19/4/2022) di Ruang Pertemuan Setda Blora. Rapat koordinasi yang dipimpin langsung oleh Bupati Blora H. Arief Rohman, S.IP, M.Si, turut dihadiri Wakil Bupati Blora Tri Yuli Setyowati,ST, MM, Dandim 0721 Blora, Kapolres Blora dan Kepala Kejaksaan Negeri Blora. Selain itu...

Read more

Sejumlah Penyedia Jasa dan Konsultan Pengawas pemenang lelang menandatangani kontrak di Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang Kabupaten Blora, Selasa (19/4/2022). Mereka akan mengerjakan enam pembangunan fisik dan melakukan pengawasan dengan biaya anggaran Dana Alokasi Khusus (DAK) 2022. Penandatanganan kontrak dilakukan di aula lantai 2, dipimpin dan disaksikan langsung oleh Kepala DPUR Blora Ir. Samgautama Karnajaya,MT didampingi Kepala Bidang Bina Marga, Nidzamudin Al Huda, ST., serta...

Read more

Berita Terbaru

Siswa SMK PSM Randublatung Belajar Demokrasi Melalui Pemilos
19 November 2024 Jam 11:30:00

SMK Pesantren Sabilil Muttaqien(PSM) Randublatung menggelar Pemilihan Ketua dan Wakil Ketua OSIS...

Musim Tanam 2025 : Prospek Pengembangan Areal Tebu di Blora Akan Meluas dan Cerah
19 November 2024 Jam 10:47:00

Sekretaris Asosiasi Petani Tebu Rakyat Indonesia (APTRI) Kabupaten Blora Anton Sudibyo...

Enam Orang Sarjana Blora Ikuti Seleksi Penerimaan Bintara Kompetensi Khusus Polri
18 November 2024 Jam 19:18:00

Enam orang sarjana strata satu (S-1) di Kabupaten Blora mengikuti seleksi penerimaan Bintara...