Berita: Seputar Blora


Kapolres Blora AKBP Saptono, S.I.K, M.H bersama Wakapolres Kompol Samdani melakukan pengecekan di Pos Pengamanan (Pos Pam) dan Pos Pelayanan (Pos Yan) Operasi ketupat candi 2018 untuk memastikan kelengkapan dan kesiapan personel yang terlibat dalam kegiatan pengamanan hari raya Idul Fitri 1439 Hijriyah dan arus mudik serta arus balik lebaran 2018. Adapun Pos yang dikunjungi adalah Pos Pengamanan yang berada di area Blok T Blora dan Pos Pelayanan alun-alun kota Blora, usai melaksanakan...

Read more

Polres Blora, Polda Jateng, mengadakan Lomba Adzan dan Membaca Al-Qur’an tingkat Polres Blora dalam rangka meningkatkan relegius bulan Ramadan 2018 dan HUT Bhayangkara ke 72. Jumlah peserta lomba sebanyak 30 orang anggota Polres Blora. Jumlah ke tiga puluh anggota itu adalah anggota usulan terbaik dari masing-masing Polsek jajaran Polres Blora yang dipilih oleh Kasat Binmas Kompol Sumaidi, S.Ag, M.Pd.I. Ustadz Maulani dan Ustad Sutrisno dipercaya menjadi juri dan tim penilai, Jumat...

Read more

Bertempat di Masjid Jami' Baitul Falah Desa Kalinanas, Kecamatan Japah kabupaten Blora berlangsung tarawih keliling (tarling) yang dihadiri Bupati Djoko Nugroho, Wakil Bupati H. Arief Rohman, M.Si dan jajaran Forkopimda serta Kepala OPD se Kabupaten Blora, Senin (4/6/2018). Kegiatan tarling diawali dengan buka puasa bersama dan sholat maghrib berjamaah. Selanjutnya dilaksanakan penyerahan bantuan 40 santunan anak yatim, 40 paket sembako untuk 40 dhuafa dan fakir miskin, serta bantuan...

Read more

Kapolres Blora AKBP Saptono,SIK,MH didampingi Kabag Ops, Kasat Binmas dan Kasat Lantas mensosialisasikan Persiapan Operasi Ketupat Candi 2018 di wilayah Blora melalui Lembaga Penyiaran Publik Lokal (LPPL) Radio Gagak Rimang. Tema sosialisasi interaktif dengan masyarakat Blora di LPPL Radio Gagak Rimang, yakni memberi pelayanan kepada masyarakat guna menciptakan suasana perayaan serta mudik Lebaran 2018, aman dan nyaman. Kapolres memaparkan kesiapan polres Blora baik sarana dan prasarana...

Read more

Pengemudi dan kendaraan angkutan umum dilakukan pemeriksaan kesehatan sekaligus test urine. Hal itu dilakukan untuk memastikan kesehatan para pengemudi dalam kondisi prima saat menjalankan kendaraan selama arus mudik dan arus balik lebaran. Serta kendaraan dalam kondisi baik. Kapolres Blora AKBP Saptono mengatakan, pemeriksaan kesehatan dan pengecekan kendaraan itu dilakukan dalam rangka menjelang Lebaran 2018 guna memberikan kenyamanan bagi penumpang. Serta mencegah terjadinya kecelakaan...

Read more

Dinas Perumahan Pemukiman dan Perhubungan (Dinrumkimhub) melakukan ram cek angkutan bus di Terminal Tipe A Cepu untuk melihat kelaikan kendaraan. Tim yang terdiri dari Dinas Perumahan Pemukiman dan Perhubungan (Dinrumkimhub), Dinas Kesehatan (Dinkes) dan Polres Blora, menemukan ada satu bus yang tidak laik jalan, karena ban bus bagian belakang telah tipis. Kemudian tim juga menemukan adanya 7 bus antar kota antar provinsi (AKAP) yang keluar trayek. Meski demikian, bus-bus ini tidak...

Read more

Kapolres Blora, AKBP Saptono, S.I.K, M.H, memimpin serah terima jabatan beberapa posisi penting di jajaran Polres di Gedung Aula Arya Guna Polres Blora, Minggu (3/6/2018). Sertijab dimulai pukul 14.00 WIB. Pada upacara itu, Wakapolres Kompol Indriyanto, berpindah tugas menjadi Kasubbag Ren Min Dit lantas Polda Jateng, sedangkan untuk jabatan Wakapolres Blora diisi, Drs. Muh. Samdani, yang sebelumnya bertugas menjadi Kasubbag Ren Latops Bagbinlatops Roops Polda Jateng. Untuk Kabag Ren...

Read more

Ramadan tahun ini dimanfaatkan oleh jajaran Polres Blora bersam Kodim 0721/Blora untuk memantapkan sinergitas TNI-Polri melalui kegiatan berbagi takjil buka puasa kepada para pengguna jalan. Kegiatan di Mako Sat Lantas Polres Blora Jalan Pemuda No. 22 Blora dihadiri oleh Kapolres Blora AKBP Saptono, S.I.K, M.H, Kasdim 0721 Mayor Kav. Hiyasintus Waleng Kasat Lantas AKP Febriyani Aer, S.I.K, M.H, serta anggota Kodim 0721 dan Sat Lantas Polres Blora. “Ramadan adalah bulan penuh berkah, maka...

Read more

Petugas gabungan Satgas Pangan dari Disperindag UMKM, Dinas Kesehatan, Polres Blora dan Satpol PP melakukan inspeksi mendadak (sidak) di pasar tradisional, swalayan modern memantau harga kebutuhan pokok di pasaran, serta memastikan makanan dan minuman (mamin) yang beredar di pasaran layak dikonsumsi. “Ini merupakan kegiatan rutin dan selalu kami lakukan pada saat Ramadan dengan intensitas yang lebih tinggi sampai hari raya lebaran. Tidak tergantung pada momen ini saja dilakukan sidak harga...

Read more

Dandim 0721/Blora Letkol Inf Ryzadly Syahrazzy Themba, S. Sos. menyelenggarakan turnamen sepak bola di Lapangan Pusat Pengembangan Sumberdaya Manusia Minyak Dan Gas (PPSDM MIGAS) Cepu. Acara itu diselenggarakan dalam rangka menyemarakkan bulan suci Ramdan 2018 dan misi kemanusiaan. Dandim menjelaskan, Mini Soccer Ramadan Cup IV 2018 dilaksanakan selain mengembangkan olah raga khususnya cabang sepak bola juga mengusung misi lain yaitu misi kemanusiaan, maka diambilah tema Charity Sport for...

Read more

Berita Terbaru

Pentingnya Pembiasaan di Sekolah Untuk Tumbuhkan Kesadaran Lingkungan Bagi Siswa
24 Oktober 2024 Jam 14:21:00

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Blora mendorong peningkatan jumlah sekolah...

Harga Bahan Pokok di Pasar Blora Relatif Stabil dan Terjangkau
24 Oktober 2024 Jam 09:57:00

Dinas Perdagangan Koperasi Usaha Kecil Menengah (Dindagkop UKM) Kabupaten Blora menyampaikan...

Sebanyak 52 Desa di Blora Dapat Penghargaan Alokasi Kinerja Dana Desa 2024 Kemenkeu
24 Oktober 2024 Jam 09:44:00

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (Dinas PMD) Yayuk Windrati, S.IP., menjelaskan...