Kepala Bidang Pelayanan RSUD dr R Soetijono Blora, dr M Jamil Muhlisin, MM mewakili Direktur RSUD Blora, dr Nugroho Adiwarso, Sp.Og menyampaikan update terakhir monitoring data Covid-19 Kabupaten Blora melalui konferensi pers di media center Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19, Rabu (24/6/2020). Disampaikannya, hingga pukul pukul 11.17 WIB, Orang Tanpa Gejala (OTG) 683 terdiri proses pemantauan 72, selesai pemantauan 610 dan meninggal 1 orang. “Orang Dalam Pemantauan...
Read moreBupati Djoko Nugroho bersama jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), pada hari Selasa (23/6/2020) menghadiri acara Deklarasi Pencanangan Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) di Kantor Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Blora. Bertindak sebagai saksi, Bupati bersama Forkopimda menyaksikan pelaksanaan deklarasi yang dipimpin langsung oleh Kepala BPS Blora, Drs. Heru Prasetyo diikuti jajaran BPS Blora...
Read morePerwira Seksi Teretorial (Pasiter) Kodim 0721/Blora Kapten Infanteri Puryanto mewakili Dandim 0721/Blora Letkol Infanteri Ali Mahmudi, SE menyampaikan update terakhir monitoring data Covid-19 Kabupaten Blora melalui konferensi pers di media center Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19, Selasa (23/6/2020). Disampaikannya, hingga pukul pukul 10.39 WIB Orang Tanpa Gejala (OTG) 682 terdiri proses pemantauan 72, selesai pemantauan 609 dan meninggal 1 orang. “Orang Dalam...
Read moreBadan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Blora mencanangkan pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani (WBBM). Acara dilaksanakan di ruang pertemuan BPS Blora dengan dihadiri dan disaksikan Bupati Blora Djoko Nugroho dan Forkopimda Blora serta sejumlah pimpinan Organisasi Perangkat Daerah (OPD), Selasa (23/6/2020). Pencanangan pembangunan WBK dan WBBM berlangsung tertib dengan menerapkan protokol kesehatan yang ketat mulai...
Read moreBadan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Tengah, pada hari Senin (22/6/2020) melaksanakan penyerahan bantuan dana tanggap darurat bencana kepada 8 keluarga (KK) korban angin puting beliung di Kabupaten Blora yang terjadi November 2019 silam. Penyerahan dilakukan oleh Kepala Bidang Penanganan Kedaruratan BPBD Jateng, Purwito, didampingi Bupati Djoko Nugroho dan Kalak BPBD Blora, Hadi Praseno, S.Sos, di posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 usai konferensi...
Read moreDokter Galih Puspitasari menyampaikan testimoni setelah menjalani parawatan dan dinyatakan sembuh dari Covid-19. Ia adalah seorang dokter di RSUD dr R Soetijono Blora yang sengaja dihadirkan oleh bupati Blora Djoko Nugroho untuk menyampaikan pengalaman dan pesan kepada warga masyarakat dalam konferensi pers di media center posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 kabupaten Blora, Senin (22/6/2020). “Perkenalkan saya dokter Galih Puspitasari yang selama ini ramai diberitakan...
Read moreBupati Blora Djoko Nugroho selaku Ketua Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 mengatakan saat ini kita memasuki tatanan kehidupan baru (new normal) setelah sekian lama ada pandemi virus corona. “Jadi sebelum ada corona kita normal, tiga bulan kemarin tidak normal, dan sekarang kita memasuki normal baru, tatanan kehidupan kita yang baru, lebih bagus dengan catatan-catatan dalam rangka mencegah supaya kita tidak terkena virus corona,” ucap Bupati Blora dalam konferensi pers...
Read moreDinas Peternakan dan Perikanan (Dinnakikan) Kabupaten Blora menyatakan kesiapannya melakukan pemeriksaan kesehatan hewan kurban menjelang Iduladha 1441 Hijriah. “Kalau untuk pemeriksaan hewan menjelang Iduladha ini kita dari bidang kesehatan sudah siap,” kata Kepala Dinnakikan Kabupaten Blora drh. R. Gundala Wejasena,MP, di Blora, Senin (22/6/2020). Menurut dia, sapi-sapi baik yang ada di pedagang (bakul) maupun yang sehari sebelumnya diserahkan ke pengurus masjid sudah dilakukan...
Read moreKetua Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Blora HM Dasum, SE, MMA selaku Wakil Ketua Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 mengajak warga masyarakat harus terus meningkatkan kewaspadaan karena proses persebaran Covid-19 disinyalir masih terjadi di Kabupaten Blora yang dibuktikan dengan semakin bertambahnya jumlah reaktif rapid test. “Maka dari itu kita tidak boleh lengah dan mengendurkan kewaspadaan. Mari terus rapatkan barisan perang melawa Covid-19,” ucap Ketua...
Read moreWakapolres Blora Kompol Drs. Joko Watoro mewakili Kapolres Blora AKBP Ferry Irawan,S.I.K menyampaikan laporan perkembangan monitoring data Covid-19 Kabupaten Blora update terakhir Sabtu (20/6/2020) pukul 10.49 WIB melalui konferensi pers di media center posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 kabupaten Blora. Berdasasarkan data, menurut Wakapolres, jumlah Orang Tanpa Gejala (OTG) 687 terdiri proses pemantauan 87, selesai pemantauan 599 dan meninggal 1 orang. “Orang Dalam...
Read more