Berita


Ketua Gerakan Pramuka Kwartir Daerah (Ka Kwarda) Jawa Tengah, Siti Atikoh Ganjar Pranowo memimpin upacara pelantikan dan pengukuhan pengurus Majelis Pembimbing Cabang (Mabicab) dan pengurus Kwartir Cabang (Kwarcab) Gerakan Pramuka Kabupaten Blora masa jabatan 2021-2026. Upacara pelantikan dan pengukuhan dilaksanakan dalam kunjungan kerjanya di pendopo Rumah Dinas Bupati Blora, Kamis (27/1/2022). Pada kesempatan itu, Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si dilantik sebagai Ketua Mabicab...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di...

Read more

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) Republik Indonesia (RI) melalui Badan Litbang SDM meluncurkan (launching) Digital Talent Scholarship (DTS) 2022 Provinsi Jawa Tengah. Acara dilaksanakan di Hotel Haris Solo, Jawa Tengah, Selasa (26/1/2022), dengan dihadiri langsung (secara offline) oleh Gubernur Jawa Tengah H. Ganjar Pranowo, SH., M.IP, Kepala Badan Litbang SDM Kementerian Kominfo RI, Dr. Hary Budiarto, M.Kom, Plt. Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia dan Penelitian...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di...

Read more

Yayasan Tempat Ibadah Tri Dharma (TITD) Klenteng Hok Tik Bio Blora tidak akan menggelar pesta perayaan (keramaian) tahun baru Imlek 2573 yang jatuh pada Selasa, 1 Februari 2022. Sekretaris Yayasan TITD Klenteng Hok Tik Bio Blora Bambang Suharto mewakili Ketua Yayasan TITD, Budilistijo Suboko, menjelaskan saat ini situasi Covid-19 di Blora masih belum aman, apalagi muncul varian baru penyebab Covid-19 (Omicron) di Indonesia, sehingga membutuhkan kewaspadaan bersama dengan tetap mematuhi...

Read more

Bupati Blora, H. Arief Rohman, S.IP., M.Si., pada hari Selasa (25/1/2022) melakukan kunjungan kerja ke Markas Besar Kepolisian Republik Indonesia (Mabes Polri) yang berada di Jl. Trunojoyo, Jakarta Selatan. Kedatangannya ke Mabes Polri untuk menerima dokumen hasil seleksi uji kompetensi atau assessment center yang dilakukan SSDM Polri terhadap para calon Jabatan Pimpinan Tinggi (JPT) Pratama yang akan menduduki sejumlah posisi Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkab...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di...

Read more

Kodim 0721/Blora menggelar vaksinasi Covid-19 dosis ketiga atau vaksin Booster (penguat) kepada seluruh prajurit TNI dan PNS jajaran. Vaksinasi dilakukan di Rumkitban 04. 08.05 Blora  dibagi 2 gelombang, yakni dilaksanakan sebelumnya pada Jumat (21/1/2022) dan Senin (24/1/2022). Komandan Kodim 0721/Blora,Letkol Inf Andy Soelistyo KP, S.Sos., M.Tr (Han) melalui Pasiter Kodim 0721/Blora, Kapten Cpl Sumanto saat memantau kegiatan mengungkapkan bahwa vaksin Booster disuntikkan terhadap...

Read more

Infografis monitoring data COVID-19 dan Update Vaksinasi diharapkan menjadi perhatian seluruh warga masyarakat Blora supaya tidak mengabaikan protokol kesehatan dan memutus mata rantai persebaran COVID-19 sebagai tanggung jawab bersama. Peta zonasi risiko persebaran per kecamatan tersebut diharapkan dapat memberikan informasi kepada masyarakat untuk saling mengingatkan. Di samping itu angka persebaran diharapkan dapat dijadikan kewaspadaan bersama. Segera melakukan vaksinasi di pelayanan...

Read more

Polres Blora Polda Jawa Tengah menggelar vaksinasi Covid-19 dosis ketiga atau vaksin booster (penguat) kepada seluruh anggota, Senin, (24/01/2022). Vaksinasi dilakukan di halaman belakang Polres Blora. Untuk menghindari kerumunan vaksinasi dilakukan 3 gelombang. Mulai dari anggota Polres hingga Polsek Jajaran. Kapolres Blora Aan Hardiansyah,SH,MH saat memantau kegiatan mengungkapkan bahwa vaksin booster disuntikkan terhadap personel Polres Blora beserta Polsek jajaran, meliputi para pejabat...

Read more

Berita Terbaru

Bimbingan Teknis Sekolah Sisan Ngaji (SSN) Jenjang SMP 2024
08 November 2024 Jam 11:25:00

Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Blora, Sunaryo,S.Pd.,M.Si menyampaikan bahwa yang melatar...

Dinkes Blora Gelar Rapat Koordinasi Rencana Aksi Daerah Penanggulangan TBC
07 November 2024 Jam 15:52:00

Dinas Kesehatan Kabupaten Blora menyelenggarakan rapat koordinasi (rakor) rencana aksi daerah...

Ciptakan Debat Publik yang Damai
07 November 2024 Jam 15:47:00

Debat publik perdana Pilkada Blora 2024 telah diselenggarakan oleh KPUD di gedung Graha Larasati...