Pemerintah Kabupaten Blora menyelenggarakan Deklarasi Pencanangan Pembangunan Zona Integritas menuju Wilayah Bebas dari Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM), Rabu, (8/7/2020). Deklarasi dilaksanakan di pendopo rumah dinas Bupati oleh seluruh Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan disaksikan jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) yang meliputi Bupati, Ketua DPRD, Kajari, Kapolres, Dandim 0721/Blora, Kepala Pengadilan Negeri, serta DanYon...
Read morePosko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Blora menginformasikan update terakhir monitoring data perkembangan Covid-19 Kabupaten Blora hingga pukul 12.47 WIB, Rabu (8/7/2020). Adapun data perkembangan Covid-19 di Blora, Orang Tanpa Gejala (OTG) 697, terdiri proses pemantauan 36, selesai pemantauan 660 dan meninggal 1 orang. Orang Dalam Pemantauan (ODP) 1.060, proses pemantauan 11, selesai pemantauan 1.038 dan meninggal 11 orang. Berikutnya, Pasien Dalam Pengawasan...
Read moreDinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kabupaten Blora mengikuti bimbingan teknik (Bimtek) transformasi perpustakaan berbasis inklusi sosial untuk kesejahteraan masyarakat. Kepala Bidang Perpustakaan DPK Blora Nugraheni Wahyu Utami,SP mengatakan Bimtek diselenggarakan secara virtual oleh Perpustakaan Nasional (Perpusnas) selama tiga hari mulai Selasa (7/7/2020) sampai dengan Kamis (9/7/2020). “Penyelenggaranya Perpusnas dengan dibimbing narasumber terkait yang membidangi,” ucapnya di...
Read moreBupati Djoko Nugroho didampingi Asisten Sekda Bidang Pembangunan dan Ekonomi, Drs. Suryanto, M.Si; Kepala Dinas Pertanian dan Ketahanan Pangan, Ir. Reni Miharti, M.Agr.Bus; serta Kepala Dinas Peternakan dan Perikanan, drh. R. Gundala Wijasena, MP, pada Selasa siang (7/7/2020), mengikuti video conference (vicon) dengan Kepala Perwakilan bank Indonesia Jawa Tengah. Bertempat di Ruang Rapat Bupati, dalam acara vicon tersebut, Kepala Perwakilan Bank Indonesia Jawa Tengah, Suko Wardoyo,...
Read moreKetua pengurus provinsi Taekwondo Indonesia Jawa Tengah, Alex Harjanto menilai atlet di Kabupaten Blora memiliki potensi bagus, pelatih Taekwondo memenuhi syarat (qualified) dan ketua yang proaktif sehingga bisa terus ditingkatkan serta dikembangkan dengan ditunjang fasilitas yang baik. “Blora memiliki potensi bagus, pelatih yang qualified dan ketua yang proaktif, didukung juga oleh KONI. Blora hebat,”ucapnya setelah melantik pengurus Taekwondo Indonesia Kabupaten Blora periode tahun...
Read morePengurus Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Demak melakukan studi banding ke KONI Blora, Selasa (7/7/2020). Studi banding kali ini bertujuan untuk ngangsu kawuruh tentang keorganisasian, pengelolaan anggaran serta program yang dilakukan untuk meningkatkan prestasi atlet. Rombongan KONI Demak dipimpin Wakil Ketua KONI Prajitno. Dia didampingi sejumlah pengurus lainya seperti Agus Musyafak, Sukartiyo, Sukoto, Sopwan, Zulham dan M Dimyati. Kedatangan rombongan pengurus KONI...
Read morePosko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Blora menginformasikan update terakhir monitoring data perkembangan Covid-19 Kabupaten Blora hingga pukul 12.17 WIB, Selasa (7/7/2020). Adapun data perkembangan Covid-19 di Blora, Orang Tanpa Gejala (OTG) 692, terdiri proses pemantauan 31, selesai pemantauan 660 dan meninggal 1 orang. Orang Dalam Pemantauan (ODP) 1.058, proses pemantauan 9, selesai pemantauan 1.038 dan meninggal 11 orang. Berikutnya, Pasien Dalam Pengawasan...
Read moreDinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora melalui Bidang Teknologi Informatika (TI) menggelar sosialisasi dan pelatihan E-Kinerja bagi pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) Organisasi Perangkat Daerah (OPD) se-Kabupaten Blora Tahun Anggaran 2020. Kegiatan diselenggarakan di Gedung Pertemuan Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Blora, Selasa (7/7/2020). “Diselenggarakannya Sosialisasi dan Pelatihan E-Kinerja ini nantinya data kinerja pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN)...
Read moreDinas Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana (DPPKB) Kabupaten Blora mengimbau kepada masyarakat sebaiknya menunda kehamilan di masa pandemi Covid-19 dengan tetap mengikuti program Keluarga Berencana (KB). Kepala DPPKB Kabupaten Blora Ahmad Nur Hidayat, SH, M.Si,MM menyampaikan meningkatnya intensitas hubungan suami istri selama masa pandemi Covid-19 diduga bisa memicu angka kehamilan yang tidak diinginkan (KTD). “Sebaiknya masyarakat mulai mengatur perencanaan kehamilan. Setiap...
Read moreBupati Blora Djoko Nugroho didampingi Sekda Komang Gede Irawadi, SE, M.Si memimpin pelaksanaan Rapat Evaluasi Penanganan Covid-19 di Kabupaten Blora Senin (6/7/2020). Rapat diikuti oleh seluruh Organisasi Perangkat Daerah (OPD) teknis terkait dan para direktur rumah sakit serta kepala Puskesmas di ruang pertemuan Setda Kabupaten Blora. Dalam rakor Bupati meminta agar seluruh OPD yang terkait pencegahan dan penanggulangan Covid-19 untuk terus memaksimalkan pelayanan kepada...
Read more