Pemkab Blora mengambil sikap dengan menyiapkan tempat untuk isolasi para tenaga medis di sejumlah hotel. Hal itu dilakukan setelah Direktur RSUD dr. R. Soetijono Blora, dr. Nugroho Adiwarso, Sp.OG menyatakan tentang adanya 25 tenaga medis yang menjalani isolasi karena pernah kontak dengan pasien positif Covid-19. Sama seperti wilayah lain, Pemkab Blora mencoba menjalin komunikasi dengan beberapa hotel yang siap dijadikan sebagai tempat isolasi mandiri bagi tenaga medis. Wakil...
Read morePemerintah kabupaten Blora menyelenggarakan doa bersama yang dikemas dalam acara Khataman Al Quran secara serentak. Kegiatan religius itu dimaksudkan untuk menyikapi perkembangan wabah virus Covid-19 di Kabupaten Blora hingga saat ini. Wakil Bupati H. Arief Rohman, M.Si menjelaskan kegiatan ini sebagai salah satu upaya batiniah dalam rangka mencegah persebaran Covid-19 agar tidak semakin meluas, terlebih bulan Ramadan segera tiba. Menurutnya, Pemkab telah melakukan berbagai upaya...
Read moreKepala Dinas Perdagangan Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (Dindagkop UKM) Kabupaten Blora, Sarmidi, SP, MM melaporkan bahwa berdasarkan data stok ketersediaan kebutuhan pokok yang ada di kabupaten Blora sampai saat ini aman menjelang Ramadan hingga Idul Fitri 2020. Hal itu disampaikan pada konferensi pers laporan dan informasi terkini perkembangan dan situasi Covid-19 di media center Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Blora, Selasa (21/4/2020). “Stok pangan per...
Read moreDirektur RSUD dr R. Soeprapto Cepu, dokter Fatkhur Rokhim menyampaikan bahwa hingga saat ini masih melakukan penanganan dan perawatan yang lebih intensif kepada seorang pasien asal Desa Kentong, Kecamatan Cepu yang sebelumnya dinyatakan positif berdasarkan rapid test. Menurutnya, pasien PDP, hasil konfirmasi dengan Dinas Kesehatan Kabupaten Blora dengan RSUD dr R. Soeprapto Cepu yaitu pada Sabtu (18/4/2020) pasien di salah satu desa di Kecamatan Cepu, yaitu di desa Kentong yang secara...
Read moreKepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Blora Made Sudiatmika, SH menyampaikan dengan telah diumumkannnya kabupaten Blora memasuki status tanggap darurat tehadap penyebaran virus corona atau Covid-19 oleh Bupati Blora maka diimbau kepada warga masyarakat untuk mendukung program pemerintah dalam rangka memutus mata rantai virus corona melalui physical distancing. Yaitu dengan cara menghindari keramaian, jangan kumpul-kumpul, tidak mudik dan tetap berada di rumah. Jika dalam keadaan terpaksa keluar...
Read morePemerintah Kabupaten Blora menyatakan tanggap darurat Covid-19 setelah diketahui ada sejumlah warga yang sudah terkonfirmasi positif Covid-19 berdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium PCR (Polymerase Chain Reaction) atau pemeriksaan cara kerja replikasi DNA sebagaimana yang direkomendasi WHO. Hal itu dikemukakan oleh Bupati Blora Djoko Nugroho pada konferensi pers update perkembangan terkini tentang persebaran Covid-19 dari Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19...
Read moreDirektur RSUD dr R Soetijono Blora, dr Nugroho Adiwarso, Sp.Og menyampaikan kepada warga masyarakat agar jujur ketika mengisi cheklist dan wawancara terkait Covid-19. Hal itu dikemukakan Direktur RSUD dr R Soetijono Blora, dr Nugroho Adiwarso, Sp.Og pada konferensi pers update perkembangan terkini tentang persebaran Covid-19 dari Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Blora, Senin (20/4/2020). “Mohon untuk jujur. Karena kejujuran itu akan berdampak pada pelayanan...
Read moreDinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten (Dinperinnaker) kabupaten Blora mengemukakan jumlah tenaga kerja yang dirumahkan dan terkena pemutusan hubungan kerja (PHK) akibat dampak Covid-19 sebanyak 533 orang. Hal itu dikemukakan oleh Plt Kepala Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja (Dinperinnaker) kabupaten Blora Purwadi Setiono, SE pada konferensi pers update perkembangan terkini tentang persebaran Covid-19 dari Posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan (GTPP) Covid-19 Kabupaten Blora,...
Read moreKabupaten Blora akhirnya sekarang menjadi zona merah karena sudah ada yang terkonfirmasi positif Covid-19 berdasarkan hasil pemeriksaan laboratorium PCR (Polymerase Chain Reaction) atau pemeriksaan cara kerja replikasi DNA sebagaimana yang direkomendasi WHO. Pernyataan itu disampaikan oleh Pelaksana Tugas Kapala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kabupaten Blora Lilik Hernanto, SKM, M.Kes mewakili Bupati Blora H. Djoko Nugroho pada konferensi pers update perkembangan terkini tentang...
Read moreDengan memperhatikan perkembangan terkini terkait Covid-19, pemerintah kabupaten Blora melalui Forkopimda mengimbau kepada seluruh warga masyarakat untuk waspada dan taat pada aturan pemerintah serta dimohon jangan menyebarkan berita atau informasi yang belum pasti kebenarannya. Hal itu dikemukakan oleh Kepala Seksi (Kasi) Tindak Pidana Khusus Kejaksaan Negeri (Kejari) Blora Rendy Indro Nursasongko,SH mewakili Kajari Blora Made Sudiatmika, SH pada konferensi pers update perkembangan...
Read more