Berita : Hasil


Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengapresiasi perkembangan batik di Kabupaten Blora luar biasa dengan desain yang bagus. Bahkan ia mengaku kerap mengenakan dan mempromosikan batik Blora dalam setiap acara. Demikian hal itu disampaikan oleh Gubernur Ganjar pada acara ngopi bareng bersama warga, tokoh masyarakat, Forkopimda Blora dan Forkopimcam di desa Gembol, Kec. Bogorejo, Rabu (27/12/2017). "Beberapa kali batik Blora perkembangannya luar biasa. Bahkan saya juga bawa batik Blora motif...

Read more

Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo melakukan kunjungan kerja di Kabupaten Blora selama dua hari sejak hari ini, Rabu (27/12/2017) hingga Kamis (28/12/2017). Selama dua hari itu, sejumlah agenda akan dilakukan di beberapa Kecamatan. Orang nomor satu di Jawa Tengah ini juga diagendakan untuk bermalam di Desa Gembol, Kecamatan Bogorejo. Kabag Humas dan Protokol Setda Kabupaten Blora, Ngaliman SP, MMA saat dihubungi Rabu malam (26/12/2017) membenarkan bahwa Gubernur Ganjar Pranowo akan...

Read more

Kapolres Blora AKBP Saptono, SIK menyampaikan pihaknya akan melakukan rekayasa arus lalu lintas demi kelancaran dan menghindari kemacetan menyambut pergantian tahun baru 2018 yang dipusatkan di Alun-Alun Blora sampai dengan Blok T. “Rekayasa lalu lintas dilaksanakan pada Hari Minggu, 31 Desember 2017 mulai pukul 18.00 WIB sampai dengan 1 Januari 2018 pukul 01.00 WIB,” kata Kapolres Blora AKBP Saptono, di Blora, Rabu (27/12/2017). Jalur rekayasa lalulintas yang dimaksud antara lain, yang...

Read more

Kapolres Blora AKBP Saptono, SIK mengajak dan mengimbau kepada warga masyarakat Kabupaten Blora untuk menjaga keselamatan dan ketertiban dalam menyambut pergantian tahun 2017 menuju tahun baru 2018. Imbauan itu disampaikan langsung oleh Kapolres kepada masyarakat dan melalui sejumlah media cetak, online dan elektronik. Kapolres menyampaikan pesan, masyarakat diajak, diimbau dan mengharapkan untuk menciptakan keamanan dan ketertiban serta keselamatan di jalan raya. “Khususnya di malam...

Read more

Natal 2017 di Blora terpantau aman dan kondusif. Ribuan umat Kristiani nyaman dalam melaksanakan ibadah. Meski demikian, menjelang ibadah missa Natal 2017 Polres Blora terlebih dulu melakukan sterilisasi di sejumlah gereja hingga pengamanan berlangsungnya perayaan natal, Senin (25/12/207). Pengamanan juga dilakukan dengan menyediakan petugas pembawa alat metal detector di pintu masuk gereja untuk memeriksa setiap barang yang dibawa oleh masyarakat saat hendak memasuki gereja. Kabag Ops...

Read more

Dalang Wayang Kulit Sigit Aryanto menghibur warga Kecamatan Cepu dengan menyuguhkan lakon Gareng Mantu. Pertunjukan digelar di kawasan terbuka publik Tuk Buntung, Jumat (22/12/2017) malam. Tokoh wayang Gareng diserahkan kepada dalang Sigit oleh Bupati Blora Djoko Nugroho. Bupati menyampaikan, pertunjukan wayang kulit adalah rangkaian kegiatan memperingati Hari Jadi Kab. Blora yang paling pungkas. Lakon yang disajikan, menurut Bupati, adalah lakon yang ringan, namun bertujuan menghibur....

Read more

Bupati Djoko Nugroho melantik dan mengambil sumpah/janji Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas, Kasek & Pengawas, di Lingkungan Kabupaten Blora. Acara dilaksanakan di pendopo rumah dinas Bupati Blora, Jumat (22/12/2017). Berikut  daftar pejabat yang dilantik : NO            ...

Read more

Pemkab Blora melalui Dinas Sosial Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) bekerjasama dengan Tim Penggerak (TP) PKK Kabupaten Blora melaksanakan upacara dan resepsi peringatan hari Ibu ke 2017 di Pendopo Rumah Dinas Bupati Blora, Kamis (21/12/2017). Acara dihadiri Bupati Djoko Nugroho, jajaran Forkopimda, Kepala OPD, Camat, TP PKK Kabupaten Blora, Darma Wanita dan perwakilan organisasi wanita se Kabupaten Blora. Bupati Djoko Nugroho dalam sambutannya antara lain...

Read more

Bupati Blora Djoko Nugroho membuka turnamen Kejuaraan Bulutangkis “BLORA OPEN dan BUPATI CUP 2017” di GOR Mustika Blora, Kamis (21/12/2017). Pembukaan dihadiri perwakilan dari Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) Republik Indonesia yaitu Kepala Seksi Pembinaan Prestasi Srijono SH, MH didampingi atlet bulutangkis nasional asal Blora, Luluk Hadiyanto, Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Drs. Kunto Aji, Ketua KONI Heri Sutiyono dan seluruh atlet....

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora melalui Dinas Perdagangan Koperasi dan UKM (Dindagkop UKM) melaksanakan kegiatan operasi pasar dengan mengambil tempat di Pasar Rakyat Jepon. Operasi pasar diselenggarakan bekerja sama dengan Bulog Sub-divre II Pati, Kamis (21/12/2017) Adapun jenis sembako yang dijual dalam operasi pasar tersebut adalah beras, minyak goreng dan gula. Sejak pagi masyarakat sudah mengantri untuk mendapatkan barang yang dijual lewat operasi pasar dengan harga yang lebih murah dan...

Read more

Berita Terbaru

Perlunya Peningkatan Perhatian Kesehatan Gizi Masyarakat
02 November 2024 Jam 06:35:00

Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Blora Edi Widayat, SPd., M.Kes., M.H., mengungkapkan...

Platform Aduan Berbasis Website dan WhatsApp Permudah Proses Penanganan Kekerasan Perempuan dan Anak
02 November 2024 Jam 06:23:00

Dinas Sosial, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (Dinsos P3A) Kabupaten Blora telah...

Kerja Sama dengan Unnes, Dinas PMD Gelar FGD RPL Desa
01 November 2024 Jam 22:20:00

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Blora melalui Dinas Pemberdayaan dan Masyarakat Desa (PMD)...