Berita: Seni dan Budaya


Ribuan Jamaah Maiyah dari berbagai wilayah lintas provinsi, seperti Madura, Tuban, Jakarta, Sidoarjo, Sukoharjo, ikuti Sinau Bareng Cak Nun (Emha Ainun Najib) dan Kiai Kanjeng, di Alun-alun, Blora, Kamis malam (29/12/2022). Meski acara yang digelar Pemkab setempat sebagai penutup rangkaian Hari Jadi Blora ke - 273 itu, sempat beberapa kali diguyur hujan, berlangsung sangat cair lebih dari 4 jam. Mulai pukul 20.00 WIB hingga 01.00 WIB, Jumat (30/12/2022) dini hari. Tampak hadir...

Read more

Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora bekerja sama dengan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Kudus menyelenggarakan sosialisasi Ketentuan di Bidang Cukai Tembakau (DBH CHT) Tahun 2022 di lapangan SDN 1 Japah, Kecamatan Japah, Kabupaten Blora, Sabtu (17/12/2022) malam. Kepala Dinkominfo Blora Pratikto Nugroho, S.Sos, MM., menyampaikan, sosialisasi yang dihelat melalui pagelaran wayang kulit tentang Ketentuan di Bidang Cukai Tembakau itu...

Read more

Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora bekerja sama dengan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Kudus menyelenggarakan sosialisasi Ketentuan di Bidang Cukai Tembakau (DBH CHT) Tahun 2022 di lapangan SMK/MTs An Nur Desa Galuk Kecamatan Kedungtuban, Kabupaten Blora, Rabu (14/12/2022) malam. Kepala Dinkominfo Blora Pratikto Nugroho, S.Sos, MM., menyampaikan, sosialisasi yang dihelat melalui pagelaran wayang kulit tentang Ketentuan di...

Read more

Momentum peringatan hari ulang tahun Blora adalah saat yang penting bagi seluruh masyarakat Blora untuk mengingat kembali prosesi cikal bakal dumadine Mblora. Dengan berbagai kegiatan yang diselenggarakan dalam peringatan tersebut, diharapkan kita tetap dapat menumbuhkembangkan rasa cinta dan bangga memiliki Blora. Pemerintah Kabupaten Blora melaksanakan Kirab Budaya memeriahkan peringatan Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora Tahun 2022 sebagai wadah menampung kreasi, ekspresi, dan...

Read more

Pemerintah Kabupaten Blora menggelar kirab pusaka Kyai Bisma dengan khidmat dan bernuansa seni budaya dalam rangka menyambut peringatan Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora. Kirab pusaka peninggalan leluhur Blora, Keris Kyai Bisma dilaksanakan sebagai bentuk pelestarian budaya lokal dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora. Kirab dilaksanakan setelah pusaka dibersihkan atau dijamas. Tradisi atau ritual tahunan dilaksanakan, Sabtu (3/12/2022) malam yang prosesinya dimulai...

Read more

Keris Kyai Bismo dicuci atau dijamas menjelang peringatan Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora. Jamasan dilaksanakan di area lapangan tenis sebelah rumah dinas Bupati Blora, Sabtu (3/12/2022). Selain itu, ada dua keris milik pribadi Bupati Blora yang turut serta dijamas. Acara itu didukung (disengkuyung) paguyuban pandemen tosan aji Blora, pemerhati budaya dan Dewan Kebudayaan Kabupaten Blora. Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan Priwisata (Dinporabudpar) Drs. Kunto Aji menerangkan...

Read more

Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) sukses menggelar pertunjukan Seni Kethoprak Milenial di halaman Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Blora, Senin (28/11/2022) malam. Seni Kethoprak Milenial dikemas kekinian dengan iringan musik Cong Rock ditampilkan dalam rangka menyambut peringatan Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora, menyajikan cerita Roro Jonggrang (Bandung Bondowoso). Sejatinya, pertunjukan Seni Kethoprak Milenial terselenggara dalam rangka sosialisasi Ketentuan di...

Read more

Blora  - Parade seni barongan Blora menjadi hiburan spektakuler bagi warga masyarakat di Kabupaten Blora dan sekitarnya, Sabtu (26/11/2022). Helatan seni budaya tradisional secara kolosal itu diselenggarakan Pemerintah Kabupaten Bloera dalam rangka menyemarakkan dan memeriahkan peringatan Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora. Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Blora, Drs. Kunto Aji melalui Kepala Bidang Kebudayaan Dinporabudpar Budi Riyanto,...

Read more

Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM., dan Kepala Dinporabudpar Drs. Kunto Aji, merilis logo, tema, dan agenda kegiatan Hari Jadi ke 273 Kabupaten Blora, Jumat  (18/11/2022) siang. Bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati, rilis disampaikan Bupati di depan para awak media. Logo siluet angka 273 yang saling berhubungan, kombinasi warna hijau merah, disampaikan Bupati dengan tema “Sesarengan mBangun Blora Berkelanjutan”. “Warna hijau bermakna...

Read more

1. Senin-Sabtu, 24-29 Oktober 2022 Pra Porprov Aeromodeling, Tempat/Lokasi Bandar Udara Ngloram Cepu, Penanggungjawab (Dinporabudpar). 2. Selasa-Minggu, 25-30 Oktober 2022 Pra Porprov Futsal, Tempat/Lokasi Lapangan Futsal MC Edupark Cepu. Penanggungjawab Dinporabudpar. 3. Rabu, 2 November 2022 Pentas Wayang, Tempat/Lokasi Pasar Medang, Penanggungjawab Dinporabudpar. 4. Jumat-Minggu, 4-6 November 2022, Pra Porprov Menembak Berburu, Tempat/LokasiLapangan Tembak Baladewa Yonif...

Read more

Berita Terbaru

1.734 ASN PPPK Pemerintah Kabupaten Blora Formasi Tahun 2023 Dilantik
29 April 2024 Jam 18:58:00

Sebanyak 1.734 Aparatur Sipil Negara Pemerintah Kabupaten Blora (ASN Pemkab Blora) dikumpulkan...

Sate Khas Blora Disuguhkan di Mangkunegaran Makan-Makan
29 April 2024 Jam 18:51:00

 Kuliner khas Blora, utamanya sate ayam dan kambing ikut tampil di “Mangkunegaran Makan-Makan”,...

Ikuti Manasik, 643 Calhaj Blora Akan Berangkat ke Tanah Suci 3 Juni 2024
27 April 2024 Jam 19:31:00

Para Calon Haji (Calhaj) Blora mulai ikuti manasik haji, Sabtu (27/4/2024). Jumlah Calhaj Blora...