Berita: Seni dan Budaya


Blora  - Parade seni barongan Blora menjadi hiburan spektakuler bagi warga masyarakat di Kabupaten Blora dan sekitarnya, Sabtu (26/11/2022). Helatan seni budaya tradisional secara kolosal itu diselenggarakan Pemerintah Kabupaten Bloera dalam rangka menyemarakkan dan memeriahkan peringatan Hari Jadi ke-273 Kabupaten Blora. Kepala Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Blora, Drs. Kunto Aji melalui Kepala Bidang Kebudayaan Dinporabudpar Budi Riyanto,...

Read more

Bupati H. Arief Rohman, S.IP., M.Si, bersama Wakil Bupati Tri Yuli Setyowati, ST., MM., dan Kepala Dinporabudpar Drs. Kunto Aji, merilis logo, tema, dan agenda kegiatan Hari Jadi ke 273 Kabupaten Blora, Jumat  (18/11/2022) siang. Bertempat di Pendopo Rumah Dinas Bupati, rilis disampaikan Bupati di depan para awak media. Logo siluet angka 273 yang saling berhubungan, kombinasi warna hijau merah, disampaikan Bupati dengan tema “Sesarengan mBangun Blora Berkelanjutan”. “Warna hijau bermakna...

Read more

1. Senin-Sabtu, 24-29 Oktober 2022 Pra Porprov Aeromodeling, Tempat/Lokasi Bandar Udara Ngloram Cepu, Penanggungjawab (Dinporabudpar). 2. Selasa-Minggu, 25-30 Oktober 2022 Pra Porprov Futsal, Tempat/Lokasi Lapangan Futsal MC Edupark Cepu. Penanggungjawab Dinporabudpar. 3. Rabu, 2 November 2022 Pentas Wayang, Tempat/Lokasi Pasar Medang, Penanggungjawab Dinporabudpar. 4. Jumat-Minggu, 4-6 November 2022, Pra Porprov Menembak Berburu, Tempat/LokasiLapangan Tembak Baladewa Yonif...

Read more

Tari kreasi Rampak Barongan Blora segera digelar secara kolosal oleh Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora di lapangan sepak bola Desa Berbak Kecamatan Ngawen dalam rangka sosialisasi ketentuan di bidang cukai tembakau (DBH CHT) 2022. Kepala Dinkominfo Blora Pratikto Nugroho, S.Sos,MM menjelaskan, pertunjukan fix dilaksanakan pada Sabtu, 19 November 2022 . jam 15.00 WIB.  “Dalam rangkanya, sosialisasi ketentuan di bidang cukai tembakau (DBH CHT) 2022 melalui media...

Read more

Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Blora bekerja sama dengan Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe Madya Kudus menyelenggarakan Sosialisasi Ketentuan di Bidang Cukai Tembakau (DBH CHT) 2022 melalui pertunjukan kesenian barongan di panggung terbuka Stadium Seni Budaya Tirtonadi Blora, Sabtu (12/11/2022) malam. Acara yang digelar dengan menampilkan Group Seni Barongan Sami Mulang Joyo Blora  menjadi magnet bagi warga masyarakat untuk datang menyaksikan...

Read more

Persatuan Pedalangan Indonesia (Pepadi) Kabupaten Blora bekerja sama dengan Dinas Kepemudaan Olahraga Kebudayaan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Blora menyelenggarakan pagelaran wayang kulit dan wayang golek tiga generasi. Pagelaran dihelat di pendopo rumah dinas Bupati Blora dalam rangka menyemarakkan Hari Wayang Nasional/Dunia 2022 dan dalam upaya melestarikan seni budaya Jawa, Kamis (10/11/2022). Ketua Pepadi Blora H. Soekarno, menerangkan pagelaran wayang kulit dan wayang...

Read more

Sejumlah siswa jurusan Multimedia SMKN 1 Blora dan SMKN 1 Cepu yang melaksanakan Praktik Kerja Lapangan  (PKL) di Dinas Kumunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kabupaten Blora diajak bersilaturahmi ke Sanggar Cahyo Sumirat di Dukuh Pangkat Desa Purwosari, Kecamatan Blora, Senin (7/11/2022). Kedatangannya diterima langsung oleh pengelola Sanggar Cahyo Sumirat yang juga dalang wayang kulit, Ki Nuryanto. Tujuan empat siswa perempuan itu, selain bersilaturahmi, juga ingin belajar dan...

Read more

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Blora, Jawa Tengah siap menggelar Festival Barongan tahun 2022. Agenda yang difasilitisasi Dinas Kepemudaan Olah Raga Kebudayaan dan Pariwisata (Dinporabudpar) Kabupaten Blora menurut rencana akan berlangsung 26 November 2022 di sepanjang jalan Pemuda, sebagian jalan jalan Ahmad Yani, dan lapangan Kridosono Blora. Kepala Dinporabudpar Kabupaten Blora, Drs. Kunto Aji, melalui Kepala Bidang Kebudayaan Dinporabudpar Budi Riyanto, S.Pd., MA menjelaskan, hingga...

Read more

Dalang bocah Ki Asrep Tri Nova Margananta (12) pukau penonton dalam pertunjukan padat wayang kulit malam Sabtu Pon di pendopo rumah dinas Bupati Blora, Jumat (28/10/2022) malam. Asrep menampilkan cerita Lahirnya Wisanggeni dengan terampil diiringi para penabuh gamelan Jawa yang sebagian adalah teman seusianya. “Saya belajar dalang sejak kelas II SD Negeri 3 Jepangrejo. Belajarnya sama Kakek, Mbah Dalang Yaji Yoso Carito. Cita-cita saya selain jadi dalang terkenal juga ingin jadi...

Read more

Panitia lomba pidato Bahasa Jawa Lembaga Seni Budaya Muslim Indonesia (Lesbumi) Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) mengumumkan juara lomba tingkat SMA/SMK/MA se Kabupaten Blora. Lomba pidato Bahasa Jawa dengan tema Keislaman dan Kebangsaan diselenggarakan dalam rangka Hari Santri  Nasional 2022  berlangsung dua hari, Selasa (18/10/2022) dan Rabu (19/10/2022) bertempat di pendopo rumah dinas Bupati Blora. Ketua panitia lomba pidato Bahasa Jawa Dalhar Muhammadun dalam...

Read more

Berita Terbaru

Sambut HUT ke-5, Relawan Kabupaten Blora Buat Ratusan Liter Eco Enzyme
27 Juli 2024 Jam 09:19:00

Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) Kabupaten Blora Ir. Samgautama Karnajaya,...

Koordinasi Sinergitas, Dua Jenderal Asli Blora Pulang Kampung
26 Juli 2024 Jam 21:15:00

Wakapolri, Komjen Pol. Drs. Agus Andrianto SH, MH, dan Kabaintelkam Polri, Komjen. Pol. Drs....

Pengabdian Panjang Tuntas, Dua Kepala Dinas di Blora Purna Tugas
26 Juli 2024 Jam 12:42:00

Menyusul 54 PNS di lingkungan Pemkab Blora terima SK pensiun dari Bupati Blora, H. Arief Rohman,...